Terdakwa Bharada Richard Eliezer atau Bharada E menyebut Putri Candrawathi mengetahui skenario pembunuhan Brigadir J yang dirancang Ferdy Sambo.
Terdakwa Bharada Richard Eliezer atau Bharada E menyebut Putri Candrawathi mengetahui skenario pembunuhan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J, yang dirancang oleh suaminya Ferdy Sambo.
Hal tersebut disampaikan Bharada E menanggapi kesaksian Putri Candrawathi saat dihadirkan Jaksa Penuntut Umum sebagai saksi dalam sidang lanjutan kasus pembunuhan berencana terhadap Brigadir J.Awalnya, Bharada E mengaku mencatat ada beberapa kesaksian yang disampaikan istri Ferdy Sambo itu tidak sesuai dengan fakta yang terjadi menurut versinya.
"Untuk keterangan dari saksi PC , ada beberapa yang saya catat Yang Mulia yang menurut saya tidak sesuai atau Saudara PC sendiri yang lupa," kata Bharada E dalam persidangan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Senin .Bharada E menyoroti salah satu kesaksian Putri Candrawathi yang mengaku tidak mengetahui skenario pembunuhan Brigadir J yang dirancang Ferdy Sambo di rumah pribadinya di Jalan Saguling.
Terkait pengakuan Putri tersebut, Bharada E membantahnya. Menurut dia, ketika rencana pembunuhan Brigadir J disampaikan oleh Ferdy Sambo, ada Putri Candrawathi di lokasi tersebut."Pada saat Pak FS menjelaskan tentang skenario serta menyuruh saya menembak Yosua, pada waktu itu Ibu PC ada di situ,” ujar Bharada E.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Putri Candrawathi Bersaksi untuk Bharada E, Ricky Rizal, dan Kuat Maruf BesokPengadilan Negeri Jakarta Selatan akan menggelar sidang lanjutan kasus dugaan pembunuhan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J besok, Senin (12.12.2022)....
Baca lebih lajut »
Hari Ini, Putri Candrawathi Bersaksi di Sidang Bharada E dkkPenasihat Hukum Bharada E, Ronny Talapessy mengatakan bahwa berdasarkan informasi yang diterima dari JPU hanya Putri Candrawathi yang akan bersaksi.
Baca lebih lajut »
Putri Candrawathi akan Jadi Saksi dalam Sidang Bharada E, Ricky Rizal, dan Kuat Maruf Hari IniIstri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi, akan menjadi saksi dalam sidang kasus pembunuhan Brigadir J dengan terdakwa Bharada E, Ricky Rizal, dan Kuat Maruf.
Baca lebih lajut »
Putri Candrawathi Jadi Saksi Sidang Sidang Bharada E, Ricky Rizal, dan Kuat MarufPutri Candrawathi, terdakwa kasus dugaan pembunuhan berencan Brigadir J akan dihadirkan Jaksa Penuntut Umum (JPU) dalam sidang hari ini, Senin (12.12.2022). Putri...
Baca lebih lajut »