Besok Pagi, TNI Lanjutkan Pencarian Helikopter MI 17

Indonesia Berita Berita

Besok Pagi, TNI Lanjutkan Pencarian Helikopter MI 17
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 92%

TENTARA Nasional Indonesia Angkatan Darat akan kembali mengerahkan penerbangan untuk melakukan pencarian terhadap helikopter MI 17 dengan nomor registrasi HA-5138 pada Minggu pagi.

"Untuk besok kita harapkan kita bisa lebih siap lagi untuk penerbangan pencarian melalui udara, mungkin direncanakan akan berangkat lebih pagi," kata Wakapendam XVII Cenderawasih Letkol Inf Dax Sianturi di Sentani, Kabupaten Jayapura, Sabtu .Namun, lanjut dia, semua kembali ke kondisi cuaca, baik cuaca di Jayapura maupun cuaca di lokasi pencarian.

Sebelumnya, tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat terpaksa menghentikan sementara pencarian terhadap helikopter MI 17 dengan nomor registrasi HA-5138, Sabtu pagi, karena cuaca buruk. Helikopter MD-500 dari sipil yang berangkat dari Wamena untuk ikut melakukan pencarian juga kembali ke base camp. Selain itu, tambah dia, pesawat berbadan kecil jenis Caravan dari sipil dari Tanah Merah, Kabupaten Boven Digoel yang juga ikut membantu mencari helikopter yang hilang juga sudah kembali ke base camp karena cuaca buruk.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kasus BLBI, KPK Panggil Sjamsul dan Itjih Nursalim BesokKasus BLBI, KPK Panggil Sjamsul dan Itjih Nursalim BesokKPK sudah mengirim surat pemanggilan terhadap Sjamsul Nursalim dan istrinya, Itjih Nursalim untuk diperiksa sebagai tersangka dugaan korupsi BLBI, Jumat (28/6).
Baca lebih lajut »

Usai di MK, Abdullah Hehamahua Bakal Lapor Komnas HAM BesokUsai di MK, Abdullah Hehamahua Bakal Lapor Komnas HAM BesokKorlap aksi kawal sidang MK, Abdullah Hehamahua menyerukan massa untuk bergerak ke Komnas HAM dan DPR besok siang karena kans 02 menang di MK tipis.
Baca lebih lajut »

KPK Bantah OTT 2 Oknum Jaksa Hasil Kerja Sama dengan Kejagung, Lihat Saja BesokKPK Bantah OTT 2 Oknum Jaksa Hasil Kerja Sama dengan Kejagung, Lihat Saja BesokKPK baru bisa menjelaskan secara rinci kasus OTT yang ikut menjaring oknum jaksa tersebut pada konferensi pers Sabtu (29/6) besok. jaksaditangkapKPK
Baca lebih lajut »

Besok Bebas, Vanessa Angel Belum Mau PulangBesok Bebas, Vanessa Angel Belum Mau PulangAktris Vanessa Angel bakal keluar dari tahanan pada Minggu (30/6). Selepas bebas, dia rencana akan menetap di Surabaya sebelum kembali ke Jakarta. VanessaAngel
Baca lebih lajut »

TNI AD hentikan sementara pencarian helikopter hilangTNI AD hentikan sementara pencarian helikopter hilangTentara Nasional Indonesia (TNI) Angkatan Darat terpaksa menghentikan pencarian terhadap helikopter MI 17 dengan nomor registrasi HA-5138, Senin pagi ini ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-05 21:54:31