Cristiano Ronaldo akan dikenalkan kepada ribuan suporter Al Nassr, Selasa besok 3 Januari 2022, kata seorang juru bicara klub.
Megabintang berusia 37 tahun yang lima kali meraih Ballon d'Or itu akan tiba Senin malam bersama keluarganya bersama media dan staf teknis, kata juru bicara klub itu, Al-Walid Al-Muhaidib, kepada AFP.Cek Fakta: Imam Masjid di Arab Saudi Dijatuhkan secara Paksa karena Mengkritik Pemerintah
Pemain yang mengguncang Manchester United setelah menelanjangi klub itu dalam sebuah wawancara TV akan muncul di kandang Al Nassr di Stadion Mrsool Park yang berkapasitas 25.000 tempat duduk itu Selasa pukul 19:00 waktu setempat atau 23.00 WIB. Babak terbaru yang mungkin juga terakhir dalam karir termasyhur Ronaldo itu terjadi beberapa pekan setelah Portugal tersingkir pada perempat final Piala Dunia di Qatar di mana rival utamanya Lionel Messi mengangkat trofi bersama Argentina.
Rekrutmen Ronaldo hingga Juni 2025 itu adalah terobosan terbaru olahraga tingkat atas Saudi yang sebelum ini sudah menggaet Formula 1, tinju dan golf, serta mengakuisisi Newcastle United di Liga Inggris. Al Nassr berharap stadion penuh selama pengenalan Ronaldo yang sejauh ini menjadi bintang terbesar yang pernah bermain di Arab Saudi, meskipun pemain-pemain kelas wahid seperti George Weah, Pep Guardiola dan Xavi juga pernah bermain di negara Teluk yang kaya raya ini.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Besok, Cristiano Ronaldo Dikenalkan ke Ribuan Penggemar Al NassrCristiano Ronaldo, pemain bergaji tertinggi di dunia, akan dikenalkan kepada ribuan suporter Al Nassr, besok atau Selasa (3/1/2023).
Baca lebih lajut »
Cristiano Ronaldo Pindah ke Al-Nassr adalah Akhir Kisah yang Menyedihkan - Bola.netCristiano Ronaldo akhirnya berlabuh ke Al Nassr untuk melanjutkan karier profesionalnya. Keputusan untuk bergabung dengan klub asal Arab Saudi itu memang sempat diprediksi sejak November lalu, tetapi tetap mengejutkan.
Baca lebih lajut »
Pengikut Akun Al Nassr Sudah Tembus 4,5 Juta Sejak Kedatangan Cristiano RonaldoCristiano Ronaldo resmi diperkenalkan sebagai bagian dari Al Nassr dan langsung membuat follower akun Al Nasser tembus 4,5 juta.
Baca lebih lajut »
Profil Klub Al Nassr FC, Pelabuhan Terbaru Cristiano RonaldoBerikut ini profil klub Al Nassr yang baru saja mendatangkan megabintang asal Portugal, Cristiano Ronaldo.
Baca lebih lajut »
Usai Boyong Cristiano Ronaldo, Al Nassr Menang dan ke Puncak Klasemen Liga Arab SaudiKlub baru Cristiano Ronaldo, Al Nassr, berhasil meraih kemenangan pada pekan ke-11 Saudi Pro League. Al Nassr kini bertengger di puncak klasemen.
Baca lebih lajut »
Ronaldo Suka Ambisi Besar Sepakbola Arab Saudi, Pecundangi Messi cs di Piala DuniaCristiano Ronaldo mengungkapkan alasannya terima pinangan klub Arab Saudi, Al-Nassr.
Baca lebih lajut »