MENTERI Luar Negeri Singapura Vivian Balakrishnan menemui Presiden Joko Widodo di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Rabu . Keduanya membahas ihwal pertemuan tahunan pemimpin kedua negara .
Menteri Luar Negeri Retno Marsudi yang turut mendampingi Presiden Jokowi dalam pertemuan itu menjelaskan pembahasan rencana pertemuan antara Presiden Indonesia Joko Widodo dan Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong yang rencananya dilakukan tahun ini.Baca juga: Jokowi Terima Menlu Singapura di Istana Bogor
Dalam pertemuan itu, Retno mengatakan, Jokowi sempat berdiskusi terkait lima visi presiden di periode kedua yang sudah disampaikan pada acara Visi Indonesia di Sentul, Minggu lalu.“Paling tidak tiga visi langsung dapat diconnect, dikerjasamakan yaitu pertama mengenai infrastruktur, yang kedua mengenai masalah investasi, dan ketiga mengenai pengembangan SDM,” jelasnya.
Retno menambahkan, Pemerintah Singapura, melalui Menteri Luar Negerinya, ingin kerja sama kedua negara lebih diperkuat. “Teman-teman tahu bahwa Singapura adalah negara investor asing nomor 1 dan banyak sekali kerja sama yang kita lakukan,” jelasnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bertemu Menlu Singapura, Menlu RI Bahas Masalah RohingyaIsu Rohingya menjadi salah satu isu yang dibahas dalam pertemuan antara Menteri Luar Negeri RI, Retno Marsudi dan Menteri...
Baca lebih lajut »
Terima Menlu Singapura, Jokowi Dapat Ucapan Selamat'Menlu Singalura menyampaikan sekali lagi ucapan selamat kepada Presiden atas hasil pemilu dan proses pemilu yang sudah berjalan,' kata Retno Marsudi.
Baca lebih lajut »
Jokowi dan Menlu Singapura diskusi infrastruktur, investasi dan SDMPresiden Joko Widodo dan Menteri Luar Negeri Singapura, Vivian Balakhrisnan, berdiskusi mengenai infrastruktur, investasi, dan pembangunan sumber daya manusia ...
Baca lebih lajut »