Berlari Mengejar 'Personal Best' dan 'Photo Banyak' di Semarang 10K

Semarang 10K Berita

Berlari Mengejar 'Personal Best' dan 'Photo Banyak' di Semarang 10K
Semarang 10K 2024Lomba LariSemarang
  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 94 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 65%
  • Publisher: 70%

Semarang 10K yang rutenya datar dan minim belokan memudahkan pelari meraih catatan waktu terbaiknya. Pemandangan kota juga menguntungkan pelari yang ingin berfoto.

Semarang 10K yang bakal digelar Minggu menjadi lomba penutup tahun bagi sejumlah pelari. Dalam ajang itu, sebagian pelari mengaku ingin memecahkan rekoratau catatan waktu terbaik. Adapun sebagian lagi ingin berlari menikmati suasana Kota Semarang, Jawa Tengah, sembari menggumpulkan potret diri sebanyak-banyaknya.

Thomas optimis bisa mencapai targetnya tersebut meskipun persiapan pelari yang tergabung dalam komunitas Indorunners Surabaya itu sebenarnya cukup mepet. Dia hanya berlatih dalam waktu kurang dari dua pekan. Untuk mengoptimalkan latihan, Thomas didampingi seorang pelatih. Untuk bisa meraih target tersebut, Arkanaya berlatih keras dalam tiga bulan terakhir. Jenis latihan yang dijalani Arkanaya juga beragam, misalnya"Mendekati hari-hari lomba, saya juga menjaga supaya istirahat cukup. Untuk asupan nutrisi, saya memilih-milih makanan. Sebisa mungkin saya makan makanan yang sehat dan bergizi seimbang," ujarnya.Tahun ini merupakan kali kedua Arkanaya mengikuti Semarang 10K.

Kendati demikian, Riefa mengingatkan, di kilometer 6 hingga kilometer 8 atau di kawasan Kota Lama, pelari harus berhati-hati. Di kawasan tersebut, lintasan yang bakal dilalui bukanlah aspal atau beton, melainkan paving. Selain ketinggiannya tidak selalu sama, permukaannya licin saat hujan. Untuk mengurangi risiko cedera, pelari disarankan sedikit mengurangi kecepatan.

Bagi Thomas Aquino , Semarang 10K 2024 bakal menjadi lomba lari terakhir yang diikutinya tahun ini. Sepanjang tahun ini, pelari asal Surabaya, Jawa Timur, itu sudah beberapa kali mengikuti lomba dengan berbagai kategori. Yang terakhir, ia mengikuti lomba lari kategori maraton atau 42,195 kilometer di Bank Jateng Borobudur Marathon, Minggu .

Latihan yang dilakoni Thomas beragam, mulai dari lari interval, lari tempo, lari jarak jauh, hingga latihan kekuatan. Menu latihan itu disusun oleh sang pelatih, sesuai dengan kebutuhan atau target Thomas dalam Semarang 10K.Menurut Thomas, memecahkan target PB dalam Semarang 10K bukanlah hal yang tidak mungkin. Sebab, dia menilai, rute Semarang 10K relatif datar dan steril. Kondisi itu disebut ideal bagi para pelari dengan kecepatan tinggi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

hariankompas /  🏆 8. in İD

Semarang 10K 2024 Lomba Lari Semarang Kawasan Kota Lama Personal Best Olahraga Lari Yuk

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Saat Kawasan Kota Lama Kembali Menyambut Pelari Semarang 10KSaat Kawasan Kota Lama Kembali Menyambut Pelari Semarang 10KPara peserta Semarang 10K tak sabar melintasi kawasan Kota Lama yang terus bersolek. Pagar seng penutup Gereja Blenduk bakal dibuka untuk menyambut pelari.
Baca lebih lajut »

Semarang 10K dari Masa ke Masa: Pelari Kian Banyak, Finis Makin CepatSemarang 10K dari Masa ke Masa: Pelari Kian Banyak, Finis Makin CepatLomba lari Semarang 10K 2024 bakal digelar di Kota Semarang, Jawa Tengah, Minggu (15/12/2024). Bagaimana perjalanan lomba tersebut dari tahun ke tahun?
Baca lebih lajut »

Sehabis Borobudur Marathon, Terbitlah Semarang 10KSehabis Borobudur Marathon, Terbitlah Semarang 10KSetelah Borobudur Marathon, para pelari mengikuti Semarang 10K. Mereka ingin menamatkan kalender lari 2024 dengan elegan dalam lomba yang lebih 'ringan'.
Baca lebih lajut »

Menanti Kilau Atlet Pelajar di Lintasan Semarang 10KMenanti Kilau Atlet Pelajar di Lintasan Semarang 10KLatihan keras telah dilakoni para atlet pelajar. Lintasan Semarang 10K akan menjadi saksi mereka memamerkan kilaunya.
Baca lebih lajut »

Aliansi Masyarakat Peduli Kota Semarang Demo di SMK Negeri 4 Semarang Setelah Penembakan oleh PolisiAliansi Masyarakat Peduli Kota Semarang Demo di SMK Negeri 4 Semarang Setelah Penembakan oleh PolisiAliansi Masyarakat Peduli Kota Semarang melakukan aksi di SMK Negeri 4 Semarang, Jawa Tengah, menuntut polisi mengusut tuntas kasus penembakan yang menewaskan GRO, siswa SMK Negeri 4 Semarang. Menteri HAM memerintahkan tim untuk memantau perkembangan kasus ini.
Baca lebih lajut »

Update Kasus Oknum Anggota Polrestabes Semarang Tembak Mati Siswa SMK di Semarang, Kuburan Korban Kembali DibongkarUpdate Kasus Oknum Anggota Polrestabes Semarang Tembak Mati Siswa SMK di Semarang, Kuburan Korban Kembali DibongkarBerita Update Kasus Oknum Anggota Polrestabes Semarang Tembak Mati Siswa SMK di Semarang, Kuburan Korban Kembali Dibongkar terbaru hari ini 2024-11-28 23:26:04 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 21:07:55