Tiga fraksi partai politik yang sebelumnya masih merahasiakan nama calon Pimpinan MPR pun sudah mau terbuka.
TEMPO.CO, Jakarta - Sembilan Fraksi di Majelis Permusyawaratan Rakyat dan satu kelompok Dewan Perwakilan Daerah resmi menyetorkan nama-nama calon yang akan diusung menjadi pimpinan MPR periode 2019-2024.Tiga fraksi partai politik yang sebelumnya masih merahasiakan nama calonnya pun sudah mau terbuka.'Demokrat mencalonkan Doktor Syarief Hasan,' kata Ketua Fraksi Partai Demokrat di MPR Benny Kabur Harman di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, hari ini, Kamis, 3 Oktober 2019.
Ahmad Basarah2. Partai Golkar : Bambang Soesatyo3. Partai Gerindra : Ahmad Muzani4. Partai Nasdem : Lestari Moerdijat5. PKB : Jazilul Fawaid6. Partai Demokrat : Syarif Hasan7. PKS : Hidayat Nur Wahid8. PAN : Zulkifli Hasan9. PPP : Arsul Sani10. DPD : Fadel Muhammad
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Lengkap Dengan PDIP, Ini 10 Pimpinan MPR 2019-2024Dalam rapat gabungan MPR, para pimpinan fraksi dan kelompok DPD telah mengajukan nama-nama calon pimpinan MPR 2019-2024. Berikut nama-nama pimpinan MPR untuk periode MPR 2019-2024: MPR PimpinanMPR
Baca lebih lajut »
Rapat Gabungan Sepakati 10 Nama Pimpinan MPRSejumlah petinggi partai ingin pemilihan dilakukan secara musyawarah.
Baca lebih lajut »
Daftar Nama 10 Calon Pimpinan MPR dari 9 Fraksi dan DPDBerikut daftar 10 nama calon pimpinan MPR dari sembilan fraksi dan satu perwakilan kelompok DPD. pimpinanMPR
Baca lebih lajut »
Golkar Pilih Bamsoet Pimpinan MPR, Aziz Pimpinan DPRGolkar optimistis bisa mendudukkan Bambang Soesatyo sebagai ketua MPR RI.
Baca lebih lajut »
Paripurna Penetapan Pimpinan MPR Digelar Pukul 10.00 WIBPerwakilan fraksi dan kelompok DPD akan mengajukan nama sebelum paripurna.
Baca lebih lajut »
Bursa Pimpinan MPR, PPP Calonkan Arsul Sani dan ArwaniPPP mencalonkan tiga orang kadernya untuk mengisi satu pos pimpinan MPR 2019-2024, dua di antaranya Sekjen Arsul Sani dan Ketua DPP Arwani Thofami.
Baca lebih lajut »