Beredar Kabar Mendikbud Nadiem Makarim Tetapkan Aturan Seragam Sekolah Baru, Cek Dulu Faktanya

Pramuka Berita

Beredar Kabar Mendikbud Nadiem Makarim Tetapkan Aturan Seragam Sekolah Baru, Cek Dulu Faktanya
SekolahSeragamKemendikbudristek
  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 76 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 44%
  • Publisher: 51%

Penetapan seragam baru sekolah oleh Mendikbudristek Nadiem Makarim masih berdasar Permendikbud Nomor 50 Tahun 2022

Jadi sorotan dan topik pembicaraan masyarakat lantaran banyak narasi yang menyebut kalau aturan seragam sekolah baru akan diterapkan usai Lebaran ini. Banyak yang menilai, terutama para orang tua siswa, aturan baru itu akan merepotkan lantaran mesti membeli seragam sekolah baru.

Nadiem Makarim telah menetapkan aturan baru mengenai jenis-jenis seragam sekolah. Seragam baru tersebut akan diterapkan pada jenjang pendidikan SD, SMP, dan SMA.Penetapan seragam baru sekolah oleh Nadiem Makarim berdasar Permendikbud Nomor 50 Tahun 2022. Menurut eks CEO dan founder Gojek, aturan tersebut demi menanamkan jiwa nasionalisme dan kedisiplinan peserta didik serta meningkatkan citra satuan pendidikan. Sehingga perlu ditetapkan aturan seragam baru sekolah.

Selain itu, menurut dia, untuk mengakomodir kebutuhan pengaturan pakaian seragam sekolah yang sesuai dengan kebijakan nasional pendidikan dan perkembangan masyarakat., tidak atau belum ada aturan mengenai seragam sekolah baru 2024. Aturan terkait seragam sekolah masih mengacu pada Permendikbudristek No 50 Tahun 2022 dengan status yang masih berlaku.

Adapun aturan yang masih ditemukan di laman JDIH Kemendikbudristek yakni Peraturan Menteri Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi Nomor 50 Tahun 2022 tentang Pakaian Seragam Sekolah bagi Peserta Didik Jenjang Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah. Artinya, rumor, topik, atau narasi, terkait aturan seragam baru yang belakangan beredar merupakan aturan yang ditetapkan pada 2022 dan saat ini masih berlaku. Permendikbud Nomor 50 Tahun 2022 memuat aturan terkait beberapa jenis seragam bagi peserta didik baik di tingkat SD hingga SMA. Misalnya, pakaian seragam nasional adalah pakaian peserta didik di sekolah dengan model dan warna yang sama, berlaku secara nasional.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jawapos /  🏆 35. in İD

Sekolah Seragam Kemendikbudristek

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

tvOne Menyiarkan Program Kabar Mudik Selama H-7 sampai H+8 Idul FitritvOne Menyiarkan Program Kabar Mudik Selama H-7 sampai H+8 Idul FitriPemirsa dapat memperbarui informasi kepadatan arus mudik dengan menyaksikan Kabar Mudik di tvOne mulai H-7 sampai H+8 Idul Fitri. tvOne akan menyiarkan langsung program kabar mudik dari Gerbang Tol Cikarang Utama, Arteri Cirebon, Gerbang Tol Kalikangkung, Gerbang Tol Cileunyi, Nagreg dan Pelabuhan Merak. Segmen Kabar Mudik dapat disaksikan di 8 program yang tayang di tvOne mulai pagi sampai malam hari, di antaranya adalah Kabar Pagi, Apa Kabar Indonesia Pagi, Kabar Utama Pagi, Kabar Siang, Apa Kabar Indonesia Siang, Kabar Petang, Apa Kabar Indonesia Malam dan Kabar Utama Malam. Breaking News penentuan 1 Syawal 1445 H secara langsung akan disiarkan tvOne dari Kementrian Agama Republik Indonesia, serta pemantauan hilal dari beberapa titik di Indonesia. Breaking News penentuan 1 Syawal 1445 H akan ditayangkan pada hari Selasa, 09 Maret 2024 mulai pukul 14.30 WIB
Baca lebih lajut »

Wakil Rektor UI Bidang Akademik UI jadi Dirjen Diktiristek, Ini Pesan Nadiem MakarimWakil Rektor UI Bidang Akademik UI jadi Dirjen Diktiristek, Ini Pesan Nadiem MakarimWakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan Universitas Indonesia (UI), Prof. Dr. rer. nat. Abdul Haris dilantik sebagai Direktur Jenderal (Dirjen) Diktiristek.
Baca lebih lajut »

Eks Menko Polhukam Tidak Setuju dengan Kebijakan Nadiem Makarim Soal PramukaEks Menko Polhukam Tidak Setuju dengan Kebijakan Nadiem Makarim Soal PramukaEks Menko Polhukam, Mahfud MD menyatakan tidak sepakat dengan kebijakan Mendikbudristek Nadiem Makarim yang tak lagi menjadikan Pramuka sebagai ekskul wajib. Mahfud meminta Nadiem untuk mempertimbangkan kebijakan barunya itu. Dia meminta agar Pramuka tetap menjadi ekskul wajib bagi siswa.
Baca lebih lajut »

Nadiem Makarim Diminta Jadikan Pramuka Ekskul PrioritasNadiem Makarim Diminta Jadikan Pramuka Ekskul PrioritasKomisi X DPR meminta Mendikbudristek, Nadiem Makarim, untuk tetap menjadikan Pramuka sebagai ekstra kurikuler (ekskul) prioritas. Sebab, jika Pramuka tetap
Baca lebih lajut »

Soal TPPO di Jerman, Nadiem Makarim Tegaskan Fereinjob Bukan Bagian dari Program Kampus MerdekaSoal TPPO di Jerman, Nadiem Makarim Tegaskan Fereinjob Bukan Bagian dari Program Kampus MerdekaBerita Soal TPPO di Jerman, Nadiem Makarim Tegaskan Fereinjob Bukan Bagian dari Program Kampus Merdeka terbaru hari ini 2024-04-03 17:30:09 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Sindir Nadiem Makarim, Krishna Murti Sebut Tukang Ojol Perlu Belajar PramukaSindir Nadiem Makarim, Krishna Murti Sebut Tukang Ojol Perlu Belajar PramukaPolisi yang kerap bersuara di media sosial ini pun menyindir menteri pendidikkan Nadiem Makarim.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-23 18:07:41