Profesional karier BUMN Vina Mulina membagikan sejumlah bocoran mengenai Rekrutmen Bersama BUMN 2023 yang akan dibuka pada besok, Kamis (11/5/2023).
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, SOLO - Pembukaan rekrutmen Bersama BUMN 2023 akan resmi dibuka pada besok, Kamis .
Melalui akun Instagram resminya, FHCI mengatakan penundaan pendaftaran ini dilakukan agar masyarakat lebih siap dan maksimal. Namun pada pembukaan dan pendafataran Rekrutmen Bersama BUMN 2023 ini ada sebuah bocoran yang disampaikan oleh Vina Muliana. Ia menuliskan bahwa nanti rekrutmen Bersama BUMN juga akan dibukan untuk lulusan SMA. Sebelumnya minimal pendikan yang diminta adalah D3 dan sederajat.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Rekrutmen BUMN 2023 Mulai 11 Mei, Ini Dokumen yang Harus DisiapkanBadan Usaha Milik Negara alias BUMN membuka pendaftaran rekrutmen BUMN secara online pada 11 Mei mendatang.
Baca lebih lajut »
Rekrutmen BUMN Dibuka Pekan Ini, Intip Gaji Fresh GraduatenyaKementerian BUMN akan segera membuka pendaftaran dan registrasi online program Rekrutmen Bersama BUMN 2023 pada Kamis, 11 Mei 2023.
Baca lebih lajut »
Rekrutmen Bersama BUMN Dibuka 11 Mei, 2.000 Lebih Lowongan Tersedia!Rekrutmen Bersama BUMN 2023 dibuka 11 Mei 2023 mendatang. Ribuan lowongan posisi tersedia untuk para pencari kerja.
Baca lebih lajut »
Rekrutmen Bersama BUMN 2023, Ini Panduan Membuat SKCKPENDAFTARAN Rekrutmen Bersama BUMN dimundurkan menjadi 11 Mei 2023 mendatang. Salah satu dokumen yang mesti dipersiapkan ialah surat keterangan catatan kriminal dari kepolisian (SKCK).
Baca lebih lajut »
Rekrutmen Bersama BUMN 2023 Dibuka Lusa, Intip Gajinya di Sini!Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2023 akan dibuka Kamis (11/5). Intip gajinya sebelum daftar!
Baca lebih lajut »
Link FHCI Rekrutmen Bersama BUMN dan Syarat Dokumen, SimakRekrutmen Bersama BUMN dibuka besok, Kamis 11 Mei 2023. Ini link dan dokumen persyaratannya.
Baca lebih lajut »