Prayitno, jemaah haji asal Sidoarjo mencabut gugatannya kepada Kemenag terkait pelayanan katering. Kasus ini berakhir damai dan Prayitno juga telah meminta maaf
Selasa, 31 Okt 2023 10:15 WIBSeorang jemaah haji asal Sidoarjo, Jawa Timur mencabut gugatannya terhadap Kementerian Agama terkait layanan katering pada penyelenggaraan ibadah haji 1444H/2023M. Jemaah haji bernama Prayitno ini akhirnya mencabut gugatan senilai Rp 1,1 M dan meminta maaf kepada pihak Kemenag.
Ia merinci selama tiga hari di Makkah tidak mendapat 9 kali makan, dan dua kali makan saat berada di Muzdalifah. Penghentian sementara layanan katering ini telah diinformasikan kepada seluruh jemaah haji dikarenakan sulitnya proses distribusi makanan. Jemaah haji sementara waktu diminta untuk membeli makanan di sekitar hotel sampai layanan katering kembali beroperasi normal.Kuasa Hukum Kementerian Agama Taufik Hidayat menjelaskan sidang atas gugatan Prayitno di PN Sidoarjo sudah dilakukan beberapa kali. Sidang perdana digelar pada 5 September 2023 dengan agenda Mediasi.
"Kami sangat siap menghadapi gugatan ini. Apa yang dikatakan penggugat seperti dalam dalil-dalil gugatannya tersebut sama sekali tidak benar," ujar Taufik. "Pada sidang Senin, 30 Oktober 2023, Prayitno menyatakan dengan sungguh-sungguh meminta maaf kepada Menteri Agama RI, Kepala Kemenag Jatim dan Kepala Kemenag Sidoarjo karena gugatan dan viralnya perkara ini," jelas Taufik.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kronologi Kiky Saputri vs Pendukung Ganjar Pranowo, Bermula Roasting Berakhir DamaiSekilas mengenai selisih paham yang terjadi antara Kiky Saputri dan Ganjar Pranowo karena konten roasting, begini akhir dari kesalahpahaman itu.
Baca lebih lajut »
Prayitno Minta Maaf, Cabut Gugatan Katering Haji Rp1,1 MJemaah haji asal Sidoarjo Prayitno mencabut gugatannya kepada Kemenag dan meminta maaf dalam persidangan di Pengadilan Negeri Sidoarjo
Baca lebih lajut »
Satgas Cartenz Identifikasi Enam Korban Penembakan KST, Dua tanpa Kartu IdentitasSatgas Damai Cartenz berhasil mengidentifikasi enam korban pembunuhan yang dilakukan kelompok separatis teroris (KST).
Baca lebih lajut »
2.123 Sanggahan Calon ASN Kemenag Lulus Seleksi Administrasi Kementerian Agama mengumumkan hasil seleksi administrasi pasca sanggah bagi Calon Aparatur Sipil Negara (ASN) tahun 2023. Ada 2.123 calon ASN yang dinyatakan lulus.
Baca lebih lajut »
Istana: Jokowi dan 3 Bacapres Sepakat Pemilu 2024 Harus Sehat, Sejuk dan DamaiJokowi juga memastikan netralitas aparatur negara pada Pemilu 2024.
Baca lebih lajut »
Kemenag Cari 6 Calon Pejabat Eselon II, Siapa Minat?Sebanyak 6 bangku kosong tersedia di Kemenag untuk menduduki jabatan eselon II. Ini formasi dan persyaratannya.
Baca lebih lajut »