Berakhir Damai, Ibu-ibu Pengendara Mercy Akui Curi 3 Buah Cokelat dan 2 Sampo di Alfamart

Indonesia Berita Berita

Berakhir Damai, Ibu-ibu Pengendara Mercy Akui Curi 3 Buah Cokelat dan 2 Sampo di Alfamart
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 69 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 63%

Kasus pencurian cokelat di Alfamart Cisauk, Tangerang, yang melibatkan ibu-ibu pengendara Mercy bernama Mariana berakhir damai. Akui mencuri cokelat dan sampo.

- Kasus pencurian cokelat di Alfamart Cisauk, Tangerang, yang melibatkan ibu-ibu pengendara Mercy bernama Mariana berakhir damai usai Mariana meminta maaf kepada karyawan Alfamart, Amelia.

Dalam video yang diunggah di akun Instagram Hotman Paris, anak Mariana mewakili ibunya membacakan permintaan maaf kepada karyawan dan manajemen Alfamart. “Saya Ivana Valenza, putri dari Ibu Mariana, memohon maaf kepada seluruh karyawan Alfamart, secara khusus kepada saudara Amel, Mbak Nisa, Mas Aris, dan manajemen Alfamart secara menyeluruh,” kata Ivana, Senin malam.Dalam permintaan maaf tersebut, Ivana mengakui bahwa ibunya telah mencuri tiga buah cokelat dari Alfamart Cisauk. Tak hanya itu, dua botol sampo juga digondolnya kala itu.“Saya dengan ini mengakui bahwa ibu saya telah melakukan pencurian 3 buah cokelat dan 2 buah sampo.

Dalam kesempatan tersebut, kuasa hukum Mariana yang ikut melakukan pengancaman kepada karyawan Alfamart itu, Haji Amir, juga meminta maaf atas kejadian tersebut.“Saya Amelia, karyawan Alfamart, saya sudah memaafkan ibu Mariana, Ivana, dan Pak Amir, semua masalah ini telah selesai secara kekeluargaan,” kata Amelia.Seperti diberitakan sebelumnya, Mariana kedapatan mengambil cokelat tanpa membayar oleh karyawan Alfamart.

Belakangan diketahui bahwa dia juga mengambil dua produk sampo. Masalah ini selesai setelah Mariana membayar denda.Dia mengancam karyawan Alfamart dengan UU ITE dan menuntut permintaan maaf. Video permintaan maaf ini lantas viral dan membuat sejumlah publik figur turun tangan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasTV /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kasus Ancaman UU ITE, Alfamart Tunjuk Hotman Paris Jadi Kuasa HukumKasus Ancaman UU ITE, Alfamart Tunjuk Hotman Paris Jadi Kuasa HukumSeorang pegawai Alfamart diduga mendapatkan ancaman UU ITE oleh seorang ibu, yakni Mariana. Mariana tidak terima video yang berisikan dirinya tersebar di medsos.
Baca lebih lajut »

Polisi Klarifikasi Kasus Pengendara Mercy Curi Cokelat di Alfamart | merdeka.comPolisi Klarifikasi Kasus Pengendara Mercy Curi Cokelat di Alfamart | merdeka.comKasi Humas Polres Tangerang Selatan, AKP Purwanto mengatakan, telah mengerahkan anggota untuk mengklarifikasi pegawai mini market yang diduga menjadi korban intimidasi pelanggannya itu.
Baca lebih lajut »

Kasus Kekerasan Seksual di Tangerang Naik LagiSempat turun pada saat pandemi Covid-19, angka kekerasan seksual pada perempuan dan anak kini naik lagi di Kabupaten Tangerang. Metropolitan AdadiKompas
Baca lebih lajut »

Mas Bechi Irit Bicara Terkait Kondisinya Sebelum Menjalani SidangMas Bechi Irit Bicara Terkait Kondisinya Sebelum Menjalani SidangPerdana kasus persidangan kasus pencabulan santriwati digelar secara offline di PN Surabaya, ini kondisi Mas Bechi PNSurabaya
Baca lebih lajut »

Update Covid-19 14 Agustus: Kasus Positif Naik 4.442, Sembuh 4.903Update Covid-19 14 Agustus: Kasus Positif Naik 4.442, Sembuh 4.903Kasus konfirmasi positif pada hari ini sebanyak 4.442. Dengan demikian, total kasus positif hingga hari ini sebanyak 6.282.774 kasus.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-07 05:28:33