Mahasiswa akan mencari cara dan berkoordinasi bagaimana menyuarakan aspirasi tanpa kegiatan demo. Persoalannya, klaim Koordinator BEM SI Wilayah Se-Jabodetabek Banten Muhammad Abdul Basit, banyak kampus dibungkam agar mahasiswanya tidak kritis bersuara.
di sekitar Gedung Parlemen di Jakarta pada 15-20 Oktober 2019. Larangan itu dikeluarkan untuk menjaga situasi tenang menjelang pelantikan presiden dan wakil presiden terpilih pada Minggu .tersebut. Koordinator BEM SI Wilayah Se-Jabodetabek Banten, Muhammad Abdul Basit, mengatakan keputusan polisi itu telah menghalangi aspirasi mahasiswa.
Basit lebih lanjut mengatakan bahwa BEM SI akan segera mengeluarkan sikap terhadap keputusan Polda Metro Jaya yang tidak memberikan izin demo kepada siapapun pada 15-20 Oktober 2019. Padahal, mahasiswa menilai turun ke jalan adalah cara paling efektif untuk mendesak Presiden Joko"Jokowi" Widodo agar menerbitkan Peraturan Pengganti UU KPK.
"Kalau hanya sebatas koordinasi antara aparat dan mahasiswa oke saja. Cuma yang disayangkan itu ketika sifatnya sudah meredam atau jangan sampai turun ke jalan. ini sudah melanggar kebebasan berpendapat di lingkup akademisi kampus," papar Ketua BEM Universitas Negeri Jakarta ini.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
BEM SI Tak Akan Berunjuk Rasa 14 OktoberBadan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM SI) membantah akan mengadakan aksi unjuk rasa pada Senin 14 Oktober 2019 di depan gedung DPR Jakarta.
Baca lebih lajut »
BEM SI Pastikan Rencana Demo DPR dan Istana Hari Ini HoaxBeredar informasi soal rencana demonstrasi yang diikuti 2 ribu mahasiswa berbagai universitas, hari ini. BEM SI sendiri memastikan info itu bohong belaka.
Baca lebih lajut »
BEM SI Nyatakan Tak Ada Rencana Demo Esok HariKabar rencana demonstrasi besar yang digelar BEM SI, Senin (14/10) besok, dibantah kebenarannya. Mereka tak akan beraksi esok hari.
Baca lebih lajut »
BEM SI Tegaskan Tidak Ada Aksi Demo Mahasiswa Hari Ini'Itu tidak benar (ada demo). Informasi hoaks ini,' ujar Nurdiyansah saat dikonfirmasi, Minggu (13/10/2019) malam.
Baca lebih lajut »
BEM Hukum Uncen Dukung Uji Materi UU KPKUji materi juga merupakan langkah konstitusional yang dapat ditempuh untuk membatalkan revisi UU KPK yang telah ditetapkan oleh DPR.
Baca lebih lajut »