Lima daerah prioritas pariwisata 2021 yang sudah ditetapkan yakni Danau Toba, Borobudur, Mandalika, Labuan Bajo, dan Likupang.
Wakil Bupati Belitung Isyak Meirobie menilai, semua daerah termasuk Belitung harus berinisiatif berjuang dan berinovasi.
"Kami masih sangat percaya dengan pemerintah pusat bahwa Belitung akan mendapatkan perhatian karena semangat pembangunan kepariwisataan kami lahir dari bawah ke atas," kata Isyak saat dihubungi Kompas.com, Selasa .Menurut Isyak, lima daerah yang sudah ditetapkan yakni Danau Toba, Borobudur, Mandalika, Labuan Bajo, dan Likupang. Lima daerah itu merupakan kawasan super prioritas."Nanti sesuai rencana pemerintah pusat, Belitung akan masuk super prioritas tahap dua," ujar dia.
Meskipun pada 2021 belum termasuk prioritas, upaya meraih Unesco Global Geoparks , kata Isyak tetap diperjuangkan. Termasuk rencana sidang di Paris pada September 2020 hingga kini belum ada perubahan.Ketua DPRD Bangka Belitung Siap Mundur dari JabatanAda pun pembangunan Pariwisata 2021 dianggarkan sebesar Rp 14,4 triliun yang diarahkan untuk mendorong pemulihan ekonomi di sektor pariwisata.
Kebijakan yang dilakukan melalui pemulihan pariwisata, dengan pengembangan destinasi pada lima fokus kawasan.Kemudian peningkatan pada 2P: promosi dan partisipasi pelaku usaha swasta, pendekatan
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Defisit APBN 2021 Sentuh Rp971 T, Ekonom: Pemerintah Fokus Saja Percepat Pemulihan EkonomiEkonomi Indonesia berpotensi bangkit dengan cepat tahun 2021 dengan catatan pandemi Covid-19 berakhir tahun ini. Maka, pemerintah...
Baca lebih lajut »
Pemerintah Targetkan Vaksinasi Massal Awal 2021Diharapkan vaksinasi anti covid-19 dalap dilakukan pada pada Januari-Februari 2021, jika seluruh rangkaian tahapan uji klinis vaksin tersebut berjalan lancar dari sekarang.
Baca lebih lajut »
Syarief Hasan: Target Pertumbuhan Ekonomi 2021 Tidak RealistisSyarief Hasan meminta kepada Pemerintah untuk melakukan kajian yang matang dalam merancang target pertumbuhan ekonomi. MPRRI
Baca lebih lajut »
Belanja Online Bareng Mega Dapat Diskon Besar hingga 2021Seluruh belanja online dengan transaksi menggunakan Kartu Kredit Bank Mega berkesempatan dapat diskon Gila-gilaan yang berlaku hingga akhir Januari 2021.
Baca lebih lajut »
PKH Hingga Kartu Sembako, Deretan Bansos Jokowi di 2021Pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) menetapkan anggaran belanja negara untuk bantuan sosial sebesar Rp 156,3 triliun pada tahun 2021. Anggaran ini diberikan untuk melanjutkan program bansos yang sudah diberikan di tahun ini.
Baca lebih lajut »
Fokus Kemenkes pada 2021: Cegah Stunting hingga Tingkatkan Sistem Kesehatan NasionalIni kata Terawan Agus Putranto Menteri Kesehatan Republik Indonesia tentang Pagu Anggaran K/L dan Penyelesaian RKA K/L Tahun Anggaran 2021.
Baca lebih lajut »