Bekasi hingga Pasteur, Catat Lokasi SPBU Vivo di Jawa Barat demi Pertalite Harga Rp8.500!
PIKIRAN RAKYAT – Masyarakat ramai-ramai meninggalkan Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum Pertamina, akibat adanya kenaikan harga bahan bakar minyak .
Terhitung sejak Sabtu, 3 September 2022, tepatnya pukul 14.30 WIB, Presiden Joko Widodo resmi menaikkan harga BBM bersubsidi. Naiknya harga BBM bersubsidi disambut kemarahan warga, terutama karena labilnya kebijakan pemerintah. Beberapa waktu lalu, rencana kenaikan BBM bersubsidi yang mulanya akan diberlakukn pada 1 September 2022 mendadak batal padahal telah terjadi fenomena panic buying di kalangan publik.
Usai beredar wacana kenaikan hanya prank Jokowi semata, harga BBM bersubsidi nyatanya jadi naik dua hari setelahnya. Bukan hanya marah, rakyat kini berbondong-bondong tinggalkan pertamina yang notabenenya merupakan perusahaan BUMN.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ini Dia Lokasi SPBU Vivo di Indonesia, yang Jual BBM Lebih Murah dari PertaminaBerikut ini terdapat 14 lokasi SPBU Vivo di Indonesia yang menjual BBM dengan harga lebih murah dari Pertamina.
Baca lebih lajut »
Harga BBM Hari Ini Naik di SPBU Pertamina, Bandingkan dengan SPBU Shell, Vivo hingga BP AKRHarga BBM Hari Ini Naik di SPBU Pertamina, Bandingkan dengan SPBU Shell, Vivo hingga BP AKR: Kenaikan harga BBM hari ini di SPBU Pertamina resmi berlaku. Bagaimana harga BBM di SPBU Shell, Vivo dan BP AKR?
Baca lebih lajut »
Lagi Viral karena Jual BBM Murah, Apa Itu SPBU Vivo?Sejak pemerintah menaikkan harga BBM, banyak orang beralih ke SPBU Vivo, apa itu?
Baca lebih lajut »
Cara Buka Usaha SPBU Vivo dan Shell, Tawarkan BBM Murah?Berikut ini adalah cara yang bisa dilakukan jika ingin membuka usaha SPBU selain Pertamina.
Baca lebih lajut »
Siapa Pemilik SPBU Vivo yang Bisa Jual Bensin Seharga Rp 8.900?Pemilik SPBU Vivo yang menjual BBM di harga Rp 8.900 per liter atau di bawah harga Pertalite saat BBM naik adalah Vitol Group.
Baca lebih lajut »
BBM RON 89 Milik SPBU Vivo vs Pertalite, Mana yang Lebih Bagus?Berikut ini adalah penjelasan tentang mana yang lebih bagus antara BBM RON 89 dengan Pertalite.
Baca lebih lajut »