Bekas Kebakaran di Kejagung Masih Didinginkan, Tim Labfor Belum Bisa Olah TKP

Indonesia Berita Berita

Bekas Kebakaran di Kejagung Masih Didinginkan, Tim Labfor Belum Bisa Olah TKP
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 59%

Polres Jakarta Selatan telah berkoordinasi dengan Tim Laboratorium Forensik Polri guna menyelidiki kebakaran yang melanda Kejagung. Kejagung

jpnn.com, JAKARTA SELATAN - Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Budi Sartono mengatakan pihaknya akan segera menerjunkan Tim Laboratorium Forensik untuk menyelidiki penyebab kebakaran di Kejaksaan Agung. Menurut dia, Tim Labfor akan dikerahkan ke lokasi ketika api sudah benar-benar dipadamkan. "Kami sudah berkoordinasi dengan pemadam kebakaran bahwa sekarang sudah proses pendinginan. Kami sekarang menunggu," kata dia saat dikonfirmasi, Minggu .

Baca Juga: Budi menambahkan, apabila api sudah benar-benar padam, polisi akan memasang police line di bangunan yang terbakar. "Jajaran Polres Metro Jakarta Selatan dibantu dengan Polda Metro Jaya, kami akan melaksanakan police line untuk TKP di Kejagung ini," kata dia. Setelah pemasangan police line, kata Budi, polisi akan menggelar olah TKP. Petugas dari Polres Jaksel akan didampingi oleh Tim Labfor Polri.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jpnncom /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tim Inafis dan Labfor Mulai Selidiki Penyebab Kebakaran Gedung KejagungTim Inafis dan Labfor Mulai Selidiki Penyebab Kebakaran Gedung KejagungTm dari Inafis dan Labfor mulai menyelidiki penyebab kebakaran di gedung Kejaksaan Agung (Kejagung). Berikut pantauannya: KebakaranKejagung
Baca lebih lajut »

Tim Labfor Polri Selidiki Penyebab Kebakaran di Gedung Kejagung : Okezone MegapolitanTim Labfor Polri Selidiki Penyebab Kebakaran di Gedung Kejagung : Okezone MegapolitanTim Labfor akan berkoordinasi dengan petugas pemadam kebakaran untuk menyelidiki penyebab kebakaran - Megapolitan - Okezone Megapolitan
Baca lebih lajut »

Polda Turunkan Tim Selidiki Penyebab Kebakaran Kejagung |Republika OnlinePolda Turunkan Tim Selidiki Penyebab Kebakaran Kejagung |Republika OnlinePolisi menyebutkan terdapat enam lantai gedung Kejakgung yang terbakar.
Baca lebih lajut »

Polda Metro turunkan tim Labfor dan Inafis selidiki kebakaran KejagungPolda Metro turunkan tim Labfor dan Inafis selidiki kebakaran KejagungKapolda Metro Jaya Irjen Polisi Nana Sudjana mengatakan telah menurunkan tim Puslabfor dan Inafis untuk menyelidiki  penyebab kebakaran di gedung utama ...
Baca lebih lajut »

Polisi Kirim Tim Labfor dan Inafis Selidiki Kebakaran Gedung KejagungPolisi Kirim Tim Labfor dan Inafis Selidiki Kebakaran Gedung Kejagung'Hari ini tim Labfor dan Inafis sudah kami turunkan untuk mengungkap penyebab kebakaran,' kata Irjen Pol Nana di Bundaran Hotel Indonesia, Minggu.
Baca lebih lajut »

Kala tim-tim 'liga petani' mendominasi Liga ChampionsTerma farmers league alias liga petani kerap dipakai oleh kalangan "suporter" sepak bola yang sibuk menjadi troll di dunia maya ketimbang ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-25 06:15:50