Dengan poin 52, Muenchengladbach yang ditangani Marco Rose kini terpaut dua point dari Borussia Dortmund yang berada di posisi dua dan tiga poin dari Bayern Muenchen yang berada di posisi puncak
HASIL positif didapat Borussia Muenchengladbach di laga perdana pasca terhentikan Bundesliga akibat pandemi virus korona. Menghadapi tuan rumah Eintracht Frankfurt di Stadion Commerzbank Arena, Sabtu , Muenchengladbach menang 3-1.
Alassane Plea dan Marcus Thuram menjadi bintang kemenangan Muenchengladbach dalam laga tersebut. Selain menyumbang satu gol, Plea menit kesatu dan Thuram , keduanya menjadi motor permainan Muenchengladbach. Satu gol Muenchengladbach lainnya dicetak Ramy Bensebaini dari titik penalti di menit ke-73. Sedangkan gol hiburan baru Frankfurt disumbang Andre Silva sembilan menit jelang laga usai.
Tiga poin dari Frankfurt membuat Muenchengladbach naik ke posisi tiga klasemen sementara menggeser RB Leipzig ke posisi empat. Sedangkan bagi Frankfurt, kekalahan ini membuat mereka masih berada di papan bawah klasemen. Tim besutan Adolf Huetter tertahan di posisi 13 dengan poin 28.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bekap Schalke 4-0, Favre Gembira tapi Merasa AnehFavre merasakan ada hal yang kurang. Saat tidak ada gemuruh ketika gol tercipta dinilai Favre sebagai hal yang aneh
Baca lebih lajut »
Dortmund Bekap Schalke 04 di Laga Perdana Lanjutan BundesligaRaphael Guerreiro menjadi bintang pada laga yang bertajuk Derbi Revier itu dengan torehan dua gol menit ke-45 dan '63.
Baca lebih lajut »
Fakta Angka 5 Laga Pekan ke-26 Bundesliga |Republika OnlineMoenchengladbach akan menghadapi Eintracht Frankfurt, Leipzig meladeni Freiburg.
Baca lebih lajut »
Dortmund Bekap Schalke 04 di Laga Perdana Lanjutan BundesligaRaphael Guerreiro menjadi bintang pada laga yang bertajuk Derbi Revier itu dengan torehan dua gol menit ke-45 dan '63.
Baca lebih lajut »
Bekap Schalke 4-0, Favre Gembira tapi Merasa AnehFavre merasakan ada hal yang kurang. Saat tidak ada gemuruh ketika gol tercipta dinilai Favre sebagai hal yang aneh
Baca lebih lajut »
Catatan Statistik Menarik Jelang Laga Bundesliga, Frankfurt Vs MoenchengladbachPertandingan Frankfurt vs Moenchengladbach ini dihelat di Stadion Commerzbank-Arena, Frankfurt am Main, Jerman, Sabtu (16/5/2020), pukul 23.30 WIB.
Baca lebih lajut »