Beda Krisis 1998 dan 2008 Dengan Krisis Corona

Indonesia Berita Berita

Beda Krisis 1998 dan 2008 Dengan Krisis Corona
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 51%

Pandemi COVID-19 di berbagai negara mengganggu roda perekonomian dunia. Separah apa situasinya saat ini?

Pandemi COVID-19 di berbagai negara mengganggu roda perekonomian dunia. Corona bahkan 'memangkas' proyeksi pertumbuhan ekonomi global karena gonjang-ganjing yang terjadi di pasar keuangan dan sektor riil.

Di Indonesia, krisis dikhawatirkan terjadi seperti periode 1998. Krisis keuangan juga pernah terjadi pada tahun 2008. Namun, kedua krisis yg pernah terjadi ini penanganan dan dampaknya berbeda dari krisis yang diakibatkan Corona. Peneliti CSIS Fajar B Hirawan mengungkapkan krisis yang terjadi pada 1998 dipicu oleh gangguan di pasar keuangan. Seperti melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar AS yang terjadi sangat cepat.Sedangkan krisis ekonomi akibat COVID-19 pemicu utamanya adalah penyebaran wabah dan virus yang mengganggu seluruh aspek ekonomi, khususnya perdagangan, kinerja industri manufaktur dan jasa serta pasar uang.

"Kebijakan yang ditempuh tidak hanya fokus pada masalah ekonomi atau keuangan, tetapi juga terkait masalah kesehatan dan kemanusiaan," kata Fajar saat dihubungi

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bandingkan Dampak Corona, Chatib Basri: Krisis 2008 Lebih MudahBandingkan Dampak Corona, Chatib Basri: Krisis 2008 Lebih Mudah'Berbeda dengan 2008, krisis keuangan global relatif lebih mudah penanganannya dibanding sekarang,' kata Chatib Basri. KrisisEkonomi via detikfinance
Baca lebih lajut »

Beda saat Krisis 1997, Pandemi Corona Justru Hantam Pelaku UMKMBeda saat Krisis 1997, Pandemi Corona Justru Hantam Pelaku UMKMSaat krisis 1997, yang terimbas saat itu didominasi oleh perusahaan besar.
Baca lebih lajut »

Di Hadapan Polisi, Jusuf Kalla Peringatkan Krisis Kesehatan bisa Berubah Jadi Krisis KeamananDi Hadapan Polisi, Jusuf Kalla Peringatkan Krisis Kesehatan bisa Berubah Jadi Krisis Keamanan'Kalau 98 ditunggangi kepentingan politik, kalau ini murni kriminal karena orang susah. Maka harus tegas dalam menghadapi mereka..,' katanya.
Baca lebih lajut »

Jusuf Kalla Mengingatkan, Krisis Kesehatan Bisa Berubah Krisis Keamanan - Tribunnews.comJusuf Kalla Mengingatkan, Krisis Kesehatan Bisa Berubah Krisis Keamanan - Tribunnews.comJusuf Kalla juga mengingatkan aparat keamanan agar menangani dengan tindakan tegas tanpa kekerasan jika kelak terjadi gangguan keamanan.
Baca lebih lajut »

Barli Asmara Berbagi Resep Tetap Bisa Promosi Koleksi Hari Raya di Tengah Krisis CoronaBarli Asmara Berbagi Resep Tetap Bisa Promosi Koleksi Hari Raya di Tengah Krisis CoronaDi saat banyak desainer mengerem produksi dan promosi atau bahkan banting setir ke bidang lain, Barli Asmara tetap konsisten mempromosikan baju lebaran di tengah krisis corona covid-19.
Baca lebih lajut »

Ketika Ratu Elizabeth II dan Pangeran Louis Berulang Tahun di Tengah Krisis Corona Covid-19Ketika Ratu Elizabeth II dan Pangeran Louis Berulang Tahun di Tengah Krisis Corona Covid-19Karena corona Covid-19, perayaan ulang tahun Ratu Elizabeth II dibatalkan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 11:59:56