Baznas menggelontorkan dana Rp 150 juta.
REPUBLIKA.CO.ID, PURWAKARTA -- Baznas Kabupaten Purwakarta menyantuni 1.000 anak yatim yang ada di wilayah itu. Anak-anak yang sudah tak memiliki ayah itu, mendapat uang tunai dan perlengkapan sekolah. Untuk santunan terhadap ribuan anak yatim ini, lembaga pengelol zakat, infak dan sodakoh itu menggelontorkan uang sebesar Rp 150 juta.
"Santunan yang berbarengan dengan peringatan hari ulang tahun Purwakarta ini, tidak menyalahi aturan fikih yang ada," ujar Saparudin, kepada Republika.co.id, Selasa .Menurut Saparudin, penyaluran santunan ini bersumber dari zakat, infak dan sodakoh, yang dikelola lembaganya. Salah satunya, dari zakat profesi yang dikumpulkan ASN melalui UPZ di masing-masing OPD.
"Dengan santunan ini, diharapkan mampu meringankan beban dari keluarga anak-anak yatim tersebut," ujar Saparudin. Sementara itu, Nani Nuryani warga Desa Babakan, Kecamatan Wanayasa, mengaku, dari kemarin dirinya dihubungi aparat pemerintah desa setempat. Jika cucunya, yaitu Zahra Aulia mendapatkan santunan dari Baznas.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Baznas Salurkan Daging Kurban Hingga Pelosok NusantaraDaging kurban disalurkan untuk dhuafa di wilayah terpencil.
Baca lebih lajut »
Dukung konservasi alam Kepulauan Seribu, BUMN reasuransi tanam mangrove dan transplantasi terumbu karang- BUMN reasuransi, Indonesia Re, menggelar kegiatan peduli lingkungan dengan tema “Indonesia Re Peduli Lingkungan” yang diselenggarakan di Pulau Panggang, ...
Baca lebih lajut »
Ratusan warga Pekalongan berebut gunungan seribu lepetRatusan warga Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah berebut gunungan makanan seribu lepet dalam rangkaian pesta hasil bumi yang dilaksanakan di Desa Sidoarjo, ...
Baca lebih lajut »
Begini Suasana Hari Pertama Sekolah di Kepulauan SeribuFoto Sejumlah orang tua mengantarkan anak-anaknya pada hari pertama masuk sekolah di Sekolah Dasar Negeri...
Baca lebih lajut »
Amien Rais: Seribu Persen Setuju Rekonsiliasi Prabowo - JokowiAmien Rais menilai lucu apabila perdamaian menjadi sarana berbagi kekuasaan. Kata dia, hal tersebut berarti aib bagi politikus.
Baca lebih lajut »
Anis Gabung Partai Baru, PKS Serukan Mati Satu Tumbuh SeribuEks Presiden PKS Anis Matta siap keluar dari partainya jika ormas yang didirikannya, Garbi, menjadi parpol. PKS pun menyerukan mati satu tumbuh seribu.
Baca lebih lajut »