Bayern Konfirmasi Lewandowski Tak Mau Kontrak Baru dan Ingin Pindah

Indonesia Berita Berita

Bayern Konfirmasi Lewandowski Tak Mau Kontrak Baru dan Ingin Pindah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 KompasBola
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 68%

Pihak Bayern Muenchen mengakui bahwa Robert Lewandowski tak ingin menerima tawaran perpanjangan kontrak karena ingin pindah.

"Saya berbicara kepada Lewa. Dalam percakapan, dia mengatakan kepadaku bahwa dirinya tidak ingin menerima perpanjangan kontrak yang kami tawarkan dan dia ingin meninggalkan klub."

Dalam momen wawancara tersebut, Salihamidzic menolak menjawab pertanyaan tentang hal yang mungkin berubah untuk mengatasi kebuntuan.2 Tuntutan Lewandowski untuk Perpanjang Kontrak di Bayern Muenchen Pengumuman soal Lewandowski ini dilakukan beberapa menit menjelang kick-off laga terakhir Bayern pada musim 2021-22. Lewandowski ikut menyumbang gol saat Bayern ditahan imbang 2-2 Wolfsburg.

Lewandowski mencetak gol pada menit ke-40, yang membuat Bayern unggul 2-0. Tetapi keunggulan itu tak bisa dijaga karena tuan rumah membalas dua gol papda menit ke-45 dan 58. Torehannya dalam laga tersebut membuat Lewandowski mencetak 50 gol sepanjang musim 2021-22. Jumlah tersebut merupakan akumulasi dari golnya dalam semua kompetisi yang diikuti Bayern.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasBola /  🏆 10. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Lewandowski Tak Perpanjang Kontrak di Bayern, Barcelona Menanti?Lewandowski Tak Perpanjang Kontrak di Bayern, Barcelona Menanti?Robert Lewandowski dilaporkan memutuskan tak memperpanjang kontrak di Bayern Munich dan menjadi kabar gembira untuk Barcelona yang tengah membidiknya! 😍 Angkut ga nih? 🤔
Baca lebih lajut »

Bayern Akui Lewandowski Ingin HengkangBayern Akui Lewandowski Ingin Hengkang'Ia ingin melakukan sesuatu yang lain. Namun, posisi kami tidak berubah. Ia masih memiliki kontrak hingga 30 Juni 2023,' ujarnya.
Baca lebih lajut »

Bayern Muenchen Sudah Nyerah, Robert Lewandowski Siap-siap Gabung Barcelona - Bolasport.comBayern Muenchen Sudah Nyerah, Robert Lewandowski Siap-siap Gabung Barcelona - Bolasport.comRobert Lewandowski dikabarkan sudah siap bergabung dengan Barcelona setelah Bayern Muenchen menyerah dengan kondisi kontraknya.
Baca lebih lajut »

Robert Lewandowski 'Ngambek', Ogah Perpanjang Kontrak Di Bayern Munich | Goal.comRobert Lewandowski 'Ngambek', Ogah Perpanjang Kontrak Di Bayern Munich | Goal.comLewandowski dikabarkan merasa kecewa dengan manajemen The Bavarians untuk beberapa hal dan enggan menerima kontrak baru 😢 Barcelona siap? 😏 RumorTransfer Megabintang
Baca lebih lajut »

Lewandowski Isyaratkan Telah Memainkan Laga Terakhirnya untuk Bayern Muenchen |Republika OnlineLewandowski Isyaratkan Telah Memainkan Laga Terakhirnya untuk Bayern Muenchen |Republika OnlineLewandowski ingin pindah ke Barcelona musim panas ini.
Baca lebih lajut »

Lewandowski Ngebet Pindah, Bayern Tetap Coba MenahanLewandowski Ngebet Pindah, Bayern Tetap Coba MenahanKabar Robert Lewandowski menolak perpanjangan kontrak dari Bayern Munich benar adanya. Namun, Die Roten berusaha menahan Lewandowski hingga kontraknya habis.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-05 01:26:10