Pihaknya akan mengusulkan petugas jaga di pintu utama mendapatkan reward karena menggagalkan peredaran narkotika.
Jakarta, Beritasatu.com -SA, oknum pegawai Rumah Tahanan Kelas I Cipinang Jakarta yang tertangkap tangan membawa narkotika jenis sabu-sabu ketika hendak masuk ke dalam rutan, terancam dipecat.
Di sisi lain, Oga menuturkan, pihaknya akan mengusulkan petugas jaga di pintu utama mendapatkan reward karena menggagalkan peredaran narkotika."Petugas yang berada di pintu utama diusulkan untuk mendapat reward karena berhasil mengungkap, menggagalkan peredaran narkoba di dalam rutan," ungkap Oga G Darmawan.
Kronologi kasus ini bermula ketika Oga bersama kepala keamanan rutan yang membantu penjagaan malam, mendapatkan SA datang membawa bungkusan, pada Minggu malam. Padahal seharusnya sebagai pegawai administrasi dirinya sedang libur karena staf itu berdinas hari Senin hingga Jumat, pukul 07.30 sampai 16.00 WIB.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Selundupkan Sabu di Kotak Susu, Oknum Petugas Rutan Cipinang DitangkapOknum petugas dapur Rutan Kelas I Cipinang berinisial SA ditangkap petugas pintu utama (P2U) karena menyelundupkan sabu. rutancipinang narkoba
Baca lebih lajut »
Sabu-sabu yang Dibawa Petugas Rutan Cipinang Diduga Akan Diedarkan ke TahananBerdasarkan pengakuan petugas itu, dia baru pertama kali menyelundupkan narkotika ke dalam rutan.
Baca lebih lajut »
Jualan Sayur Keliling Kampung Jadi Kedok Pengedar Narkoba di Mamasa - Tribunnews.comAksi pemakai sekaligus pengedar sabu-sabu ini berakhir setelah dibekuk oleh jajaran Polres Mamasa, Sulawesi Barat.
Baca lebih lajut »
Pakai Kotak Susu, Petugas Selundupkan Sabu ke Dalam Rutan CipinangDia kedapatan membawa sabu saat hendak masuk rutan melalui pintu utama.
Baca lebih lajut »
Mengapa Banyak Jemaah Haji Bawa Penanak Nasi dan Kompor Kecil?Tidak semua hotel menyediakan fasilitas pantry atau dapur mini yang bisa digunakan para calon haji.
Baca lebih lajut »