Batalyon 22 Grup 2 Kopassus Gelar Pekan Juang 45 Manggala Yudha

Indonesia Berita Berita

Batalyon 22 Grup 2 Kopassus Gelar Pekan Juang 45 Manggala Yudha
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 63 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 59%

Menyambut HUT ke-77 Kemerdekaan RI, 17 Agustus 2022, Batalyon 22 Grup 2 Kopassus menggelar acara Pekan Juang 45 Manggala Yudha.

Jakarta, Beritasatu.com – Dalam rangka menyambut dan memperingati Hari Ulang Tahun ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia, pada 17 Agustus 2022, Batalyon 22 Grup 2 Kopassus menggelar acara Pekan Juang 45 Manggala Yudha.

Advertisement Menurut Abraham Pandjaitan ada tiga tema hari kemerdekaan yang ingin diusung dan ditekankan dalam kegiatan Pekan Juang 45 Manggala Yudha. Pertama, untuk mengingat nilai-nilai kejuangan dan keteladanan para pahlawan dan para pejuang kemerdekaan yang telah mendahului kita. Hal ini disimbolkan melalui kegiatan olahraga militer Manggala 45 Warrior yang juga sekaligus sebagai kegiatan keakraban keluarga.

Ketiga, untuk meneladani karakter kepemimpinan Jenderal Sudirman pada masa perang kemerdekaan Indonesia. Ia memilih berjuang dan bersatu bersama rakyat dalam perjuangan gerilya yakni rela berkorban dan melayani. Hal ini disimbolkan dalam kegiatan Pekan Juang 45 Keluarga Manggala melalui kegiatan family gathering. Dalam kegiatan ini para perwira Batalyon 22 ikut memasak bersama dan kemudian dibagikan hasilnya kepada para anggota yang dipimpinnya.

"Hal lain tak kalah penting memiliki visi yang jelas yakni menyiapkan operasional pasukan sehingga dapat bertugas dengan baik menjadi tentara yang profesional, membangun kontribusi kolektif, membangun kebersamaan, dan mempersiapkan prajurit untuk menjadi pemimpin masa depan,” jelas Abraham Pandjaitan yang juga cucu dari pahlawan revolusi Mayjen DI Pandjaitan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

15 Rekomendasi Film Kemerdekaan Indonesia Sambut HUT ke-77 RI15 Rekomendasi Film Kemerdekaan Indonesia Sambut HUT ke-77 RIMomen 17 Agustus bisa kita semarakkan dengan menonton kisah pahlawan yang diceritakan di film. Ini 15 film tentang kemerdekaan Indonesia.
Baca lebih lajut »

Polbangtan Malang Tanam 77 Pohon Sambut HUT Kemerdekaan RIPolbangtan Malang Tanam 77 Pohon Sambut HUT Kemerdekaan RITURUT memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-77, dan komitmen Pemerintah RI dalam melestarikan alam denga aksi nyata Polbantan Malang dengan menanam 77 pohon.
Baca lebih lajut »

Meriahkan HUT ke-77 Kemerdekaan RI, Dutago Gelar Aksi Gowes 77 KmMeriahkan HUT ke-77 Kemerdekaan RI, Dutago Gelar Aksi Gowes 77 KmGrup pecinta Gowes, Dutago menggelar aksi bersepeda sepanjang 77 Km hari ini, Sabtu (13/8). Hal ini dilakukan dalam rangka memperingati HUT ke-77 RI.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 09:20:46