Barcelona Memanas, Lionel Messi Sudah Hubungi Pep Guardiola untuk Gabung Man City
BOLASPORT.COM - Megabintang Barcelona, Lionel Messi, dikabarkan telah menghubungi Pep Guardiola untuk menyatakan keinginannya bergabung dengan Manchester City.
Pada Selasa , La Pulga dikabarkan telah mengirim faks yang berisi keinginannya untuk hengkang dari Barcelona. Di dalam kontrak peraih enam kali Ballon d'Or itu terdapat klausul yang memungkinkan dirinya pergi dari Blaugrana secara gratis.Masa bakti Messi sendiri sebenarnya masih berjalan hingga 2021.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Luis Suarez, Sahabat Lionel Messi yang Terancam Didepak BarcelonaBarcelona kabarnya bakal memutus kontrak Luis Suarez. Striker Uruguay, yang juga sahabat Lionel Messi itu, berpotensi meninggalkan Camp Nou.
Baca lebih lajut »
Deco Tak Membayangkan Barcelona Tanpa Lionel MessiLionel Messi harus yakin Barcelona tetap menjadi klub yang tepat untuknya. Deco, mantan rekan Messi, tak membayangkan Barca...
Baca lebih lajut »
Lionel Messi Diklaim Ingin Tinggalkan Barcelona pada Musim Panas IniLaporan di Argentina menyebutkan bahwa Lionel Messi ingin meninggalkan Barcelona pada musim panas tahun ini.
Baca lebih lajut »
Breaking News: Lionel Messi Serahkan Surat Resign ke BarcelonaKeputusan Lionel Messi untuk meninggalkan Barcelona sepertinya bukan isapan jempol. Klub asal Catalan mengonfirmasi mereka...
Baca lebih lajut »