Bara Api Kerusuhan dari Ketenangan Kampung Penghasil Kopi di Jember

Indonesia Berita Berita

Bara Api Kerusuhan dari Ketenangan Kampung Penghasil Kopi di Jember
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 84 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 37%
  • Publisher: 51%

Mulyorejo. Salah satu desa dari sembilan desa di Kecamatan Silo, Jember, adalah desa dengan topografi yang tenang. Namun, kini suasananya tengah mencekam.

JawaPos.com– Mulyorejo. Salah satu desa dari sembilan desa di Kecamatan Silo. Lokasinya, paling ujung timur Kabupaten Jember, Jawa Timur. Berbatasan dengan Banyuwangi. Berjarak lumayan jauh dari pusat Kota Jember. Melihat dari Google Maps jaraknya sekitar 40 kilometer.

Baca juga:Ini Kronologi, Data, dan Fakta Amuk Massa di JemberSeperti pernah ditulis Jawa Pos Radar Jember, warga di dusun-dusun Desa Mulyorejo aktif menanam kopi. Dusun Baban Timur dengan luas kebun berkisar 400 hektare, hasil panen lebih kurang 200 ton, harga jual rata-rata Rp 18.000 – Rp 25.000 per kilogram; Dusun Baban Barat luas perkebunan kopi sekitar 500 hektare dengan hasil 250 ton.

Baca juga:Amuk Massa Jember, Sekolah Ikut Dirusak, Uang Ratusan Juta DijarahNah, wilayah penyumbang produksi kopi terbesar di Jember adalah Kecamatan Silo. Dan, desa paling besar penghasil kopi di Kecamatan Silo tidak lain adalah Mulyorejo. Desa dengan panorama nan indah dan tenang itu. Baca juga:Amuk Massa di Jember, Rumah-Rumah Dirusak, Motor dan Mobil DibakarInformasi yang dihimpun Jawa Pos Radar Jember dari warga di lokasi pada Kamis , amuk massa yang telah meletus tiga kali ini bermula dari sikap arogan dua kelompok warga dari Desa Mulyorejo ke warga Kalibaru. Dua kelompok itu masing-masing dipimpin oleh T dan S. Konon, mereka kerap menjarah hasil kebun milik warga Kalibaru. Bahkan, secara terang-terangan ketika pemilik sedang berada di kebun.

Ternyata, amuk massa tersebut berlanjut. Pada 30 Juli malam, peristiwa serupa kembali terulang. Sekitar 50 orang kembali menyerang ke Desa Mulyorejo. Kali ini, massa menyasar kelompok S. Peristiwa kedua ini juga sama. Tidak sampai mengemuka ke masyarakat luas. Peristiwa yang menimpa tokoh agama itu, akhirnya terdengar ke telingan tokoh agama lain di Kecamatan Silo. Kemudian, kabar itu menyebar luas ke publik. Termasuk ke awak media. Tragedi itu pun ramai diberitakan dan menjadi perhatian luas.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jawapos /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pariwisata di Jember bak Hidup Segan Mati Tak Mau, Pemilik Hotel: Pemkab Malas PromosiPariwisata di Jember bak Hidup Segan Mati Tak Mau, Pemilik Hotel: Pemkab Malas PromosiPara pelaku wisata dan pemilik hotel pun memprotes Dinas Pariwisata Kabupaten Jember yang mereka nilai tidak becus mengurus potensi wisata di Jember, Jawa Timur
Baca lebih lajut »

Sejarah Jember Fashion Carnaval, Pentas Sederhana Jadi Karnaval Kelas DuniaSejarah Jember Fashion Carnaval, Pentas Sederhana Jadi Karnaval Kelas DuniaIni yang ditunggu-tunggu. Jember Fashion Carnaval atau JFC merupakan karnaval yang rutin digelar dan sudah dikenal sampai kancah internasional. Seperti apa sejarahnya? Yuk simak detikers via detik_jatim
Baca lebih lajut »

Ini Kronologi, Data, dan Fakta Amuk Massa di JemberIni Kronologi, Data, dan Fakta Amuk Massa di JemberPolres Jember masih terus mengusut amuk massa di Desa Mulyorejo, Kecamatan Silo.. Aksi anarkistis di wilayah perbatasan Jember-Banyuwangi itu miliaran rupiah.
Baca lebih lajut »

OTK Serang Dusun di Jember Pakai Penutup Wajah-Sempat Kalungi Warga CeluritOTK Serang Dusun di Jember Pakai Penutup Wajah-Sempat Kalungi Warga CeluritPenyerangan di Dusun Baban Timur, Mulyorejo, Silo, Jember benar-benar brutal. Massa memakai penutup wajah dan sempat mengalungi warga dengan celurit.
Baca lebih lajut »

Premanisme Disebut Menjadi Muasal Tragedi Pembakaran Rumah di Silo JemberPremanisme Disebut Menjadi Muasal Tragedi Pembakaran Rumah di Silo JemberSejauh ini, polisi belum menetapkan tersangka atas perusakan dan pembakaran sejumlah rumah dan kendaraan di Desa Mulyorejo, Kecamatan Silo, Jember.
Baca lebih lajut »

Tabrak Pemotor hingga Tewas, Sopir Truk di Batu Bara KaburTabrak Pemotor hingga Tewas, Sopir Truk di Batu Bara KaburKecelakaan maut terjadi di Jalinsum Medan-Kisaran, tepatnya di Simpang Marto, Kelurahan Lima Puluh, Kecamatan Lima Puluh, Kabupaten Batu Bara, Rabu (3.8.2022)....
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 22:00:55