Bantuan Pangan Beras Diperpanjang Oktober-Desember, Bapanas: Menjaga Daya Beli dan Inflasi TempoBisnis
TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah memperpanjang penyaluran bantuan pangan beras kepada 21,353 juta Keluarga Penerima Manfaat yang akan disalurkan pada Oktober, November dan Desember 2023.
Adapun besaran bantuan pangan beras tersebut sama dengan bantuan sebelumnya sebesar 10 kg per penerima yang akan digelontorkan dalam tiga tahap, sehingga setiap KPM akan menerima 30 kg beras. Bantuan tersebut bersumber dari Cadangan Beras Pemerintah yang dikelola Perum Bulog.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Larangan Ekspor Beras India Bisa Pengaruhi Harga Beras GlobalPemberlakuan larangan ekspor beberapa kategori beras oleh pemerintah India karena kenaikan harga domestik dan kekhawatiran akan kekurangan hasil panen berikutnya, dinilai dapat mendorong harga biji-bijian global saat kerawanan pangan menjadi keprihatinan serius. India, yang merupakan...
Baca lebih lajut »
Antisipasi Dampak Penghentian Ekspor Beras India, Bulog Diminta Perkuat CadanganPerum Bulog diharap memperkuat cadangan beras seiring dengan langkah pemerintah India yang menghentikan ekspor beras.
Baca lebih lajut »
Pengumuman! Bansos Beras 30 Kg Mau Disalurkan Lagi Mulai OktoberPemerintah akan kembali menyalurkan bantuan pangan beras kepada 21,353 juta Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di akhir tahun 2023.
Baca lebih lajut »
Harga Beras Tinggi, Omzet Pedagang di Bengkulu Turun 50 PersenPedagang beras di Pasar Minggu Kota Bengkulu mengeluh karena harga beras tak kunjung turun sejak sebulan terakhir. Tingginya harga saat ini membuat omzet penjua
Baca lebih lajut »
Bahan-Bahan Pendukung Pembuatan Jamu Gendong, dari Beras hingga Gula KelapaJamu merupakan obat herbal dari Indonesia yang dibuat dari bahan-bahan alami. Jamu juga berkhasiat untuk kesehatan tubuh.
Baca lebih lajut »