Bank Panin Bakal Dicaplok MUFG, Intip Portofolio Produk Reksa Dana Panin AM
Bisnis.com, JAKARTA - Kabar tentang pengambilalihan emiten Bank Panin, PT Bank Pan Indonesia Tbk. oleh salah satu pemegang sahamnya mewarnai pasar selama dua pekan terakhir.
Dilansir dari laman resminya, Panin Asset Management adalah perusahaan manajemen investasi dengan active investment strategy yang memiliki spesialisasi dalam reksa dana saham dan pendapatan tetap di Indonesia. Secara year to date, sejumlah produk milik Panin AM mencatatkan return dobel digit, di antaranya adalah reksa dana campuran Panin Dana Bersama dengan return 25,49 persen ytd hingga 13 Juli 2022, reksa dana saham Panin Dana Ultima dan Panin Dana Maksima .
Sektor terbesar kedua pada portofolio produk ini adalah energi sebesar 16,53 persen dengan saham–saham seperti PTBA dan BUMI. Saham–saham lain yang ada di portofolio produk ini adalah TOWR, ASII, DLTA, dan lainnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kisah Akuisisi Bank Panin (PNBN), Berakhir di Tangan MUFG dan Bank Danamon (BDMN)? | Finansial - Bisnis.comBank Panin (PNBN) akhirnya menunjukkan sinyal kuat bakal berlabuh ke tangan raksasa perbankan Jepang MUFG, melibatkan rencana penggabungan dengan Bank Danamon (BDMN), setelah kabar pelepasan sahamnya oleh ANZ mengambang bertahun-tahun.
Baca lebih lajut »
Kisah Akuisisi Bank Panin (PNBN), Berakhir di Tangan MUFG dan Bank Danamon (BDMN)? | Finansial - Bisnis.comBank Panin (PNBN) akhirnya menunjukkan sinyal kuat bakal berlabuh ke tangan raksasa perbankan Jepang MUFG, melibatkan rencana penggabungan dengan Bank Danamon (BDMN), setelah kabar pelepasan sahamnya oleh ANZ mengambang bertahun-tahun.
Baca lebih lajut »
Penjualan Asuransi Jiwa Hingga Kesehatan Lewat Bank Loyo, Intip Proyeksi Allianz dan Prudential | Finansial - Bisnis.comPenjualan Asuransi Jiwa Hingga Kesehatan Lewat Bank Loyo, Intip Proyeksi Allianz dan Prudential
Baca lebih lajut »
Mulia Industrindo (MLIA) Bakal Stock Split, Catat Jadwalnya | Market - Bisnis.comMulia Industrindo akan melakukan stock split, yakni 1 saham perseroan yang memiliki nilai nominal Rp500, dipecah menjadi 5 saham masing-masing dengan nilai nominal Rp100.
Baca lebih lajut »
India Bakal Jadi Negara Terpadat di Dunia, Kalahkan China | Traveling - Bisnis.comSekarang pada tingkat paling lambat sejak 1950 dan akan mencapai puncaknya, kata PBB, sekitar tahun 2080-an sekitar 10,4 miliar meskipun beberapa ahli demografi percaya itu bisa terjadi lebih cepat.
Baca lebih lajut »
Akhir Jabatan Jokowi, 12.548 Blankspot Bakal Terlayani Jaringan 4G | Teknologi - Bisnis.comSebanyak 12.548 wilayah blankspot diharapkan terlayani jaringan 4G pada akhir pemerintahan Kabinet Indonesia Maju atau Presiden Jokowi.
Baca lebih lajut »