KARANGANYAR – Pandemi Covid-19 tak menyurutkan sektor perbankan untuk terus berinovasi. Seperti halnya Bank Daerah Karanganyar yang meraih berbagai penghargaan di ajang Top BUMD Award 2022.
APRESIASI: Bupati Karanganyar Juliyatmono bersama komisaris dan dirut Bank Daerah Karanganyar saat menerima penghargaan ajang Top BUMD Award 2022. Pandemi Covid-19 tak menyurutkan sektor perbankan untuk terus berinovasi. Seperti halnya Bank Daerah Karanganyar yang meraih berbagai penghargaan di ajang Top BUMD Award 2022.Bintang Lima diterima oleh Komisaris Bank Daerah Karanganyar Sumarno.
”Bank yang 100 persen milik Pemkab Karanganyar ini sangat nyaman dalam memberikan pelayanan, dan aman karena telah dijamin oleh lembaga penjamin simpanan. Kami selalu optimis untuk bisa terus melakukan perbaikan dan penyempurnaan guna dalam meningkatkan layanan yang cepat dan tidak ribet, namun profesional untuk memberikan layanan perbankan yang terbaik bagi para pelanggan dan nasabah masyarakat Karanganyar,” terangnya.
Dirut Bank Daerah Karanganyar Haryono mengungkapkan, capaian yang diraih oleh Bank Daerah tersebut membuktikan kinerja keuangan maupun manajemen telah dikelola dengan profesional dan independen. Serta dukungan tingkat kepercayaan masyarakat semakin meningkat.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
UUS Bank Sinarmas Spin Off menjadi Bank Nano Syariah | Finansial - Bisnis.comUUS Bank Sinarmas akan berganti nama menjadi PT Bank Nano Syariah (Nano Bank).
Baca lebih lajut »
Bank BJB Imbau Nasabah Tukar Uang di Layanan Resmi Bank IndonesiaBeritaTerpopuler Bank BJB Imbau Nasabah Tukar Uang di Layanan Resmi Bank Indonesia infobankbjb bankbjb nasabahtukaruang layananresmibankindonesia
Baca lebih lajut »
Wow! Bank Daerah Masuk 20 Bank Terbaik Versi ForbesBank DKI, bank milik Pemprov DKI Jakarta, masuk ke dalam daftar 20 Bank Terbaik di Indonesia.
Baca lebih lajut »
IMF dan Bank Dunia Siap Salurkan Dana Pinjaman untuk Sri Lanka |Republika OnlineDana pinjaman untuk Sri Langka disiapkan oleh IMF dan Bank Dunia.
Baca lebih lajut »
Pemprov Riau Setor Modal Rp 120 Miliar untuk Bank Riau Kepri |Republika OnlineDengan penambahan modal, kepemilikan saham Pemprov Kepri di BRK jadi 43,15 persen.
Baca lebih lajut »
Dipercaya Kemendagri, Bank BJB Jalankan Digitalisasi NusantaraBank BJB ditunjuk Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) guna melakukan program digitalisasi nusantara di pedesaaan.
Baca lebih lajut »