Meskipun genangan banjir di jalanan Jakarta Utara dan Jakarta Barat telah surut, 10 Rukun Tetangga (RT) masih tergenang hingga Jumat pagi. Ketinggian air mencapai 30 hingga 60 sentimeter dan warga diungsikan ke tempat yang lebih aman.
Petugas Satpol PP membantu pekerja untuk melintasi genangan air menggunakan truk di Jalan Boulevard Barat Raya, Kelapa Gading, Jakarta Utara, Rabu . ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah/YU
Jakarta - Badan Penanggulangan Bencana Daerah DKI Jakarta menyebut masih terdapat 10 rukun tetangga yang tergenang banjir hingga Jumat pagi. Ia menjelaskan untuk ketinggian air yang merendam 10 RT itu berkisar 30 sampai 60 centimeter sedangkan untuk penghuninya masih mengungsi ke tempat lebih aman.
Untuk warga yang masih mengungsi, kata Yohan, berada di Kelurahan Cengkareng Barat sebanyak 107 jiwa diungsikan ke Masjid An Nur dan Gereja GPPK Palem. Sementara untuk warga Kelurahan Tegal Alur mengungsi di Mushalla Al Madin dan Masjid RW 015 sebanyak 692 jiwa.Ia juga mendata masih ada 1.
BANJIR JAKARTA SURUT UNGSI Hujan
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Banjir Rob di Jakarta Utara Belum Surut, BPBD DKI PantauSejumlah lokasi di Jakarta Utara masih terdampak banjir rob atau banjir pesisir akibat fenomena bulan baru. BPBD DKI Jakarta terus memantau ketinggian genangan air dan bersiap untuk langkah tanggap bencana.
Baca lebih lajut »
Banjir Kepung Jakarta, Pj Gubernur Cek Pompa Air di Tanjung Duren: Semoga Cepat SurutTeguh mengatakan Banjir ini disebabkan oleh cuaca ekstrem sehingga membuat sejumlah wilayah Jakarta tergenang banjir.
Baca lebih lajut »
Banjir Jakarta Mulai Surut, Tersisa 33 RT yang Masih TerendamPihaknya juga berkoordinasi dengan Dinas SDA Dinas Bina Marga Dinas Gulkarmat untuk melakukan penyedotan genangan
Baca lebih lajut »
Banjir Jakarta Mulai SurutSituasi banjir di Jakarta mulai surut setelah mencapai puncaknya pada Rabu pagi. Meskipun demikian, sejumlah wilayah dan ruas jalan masih terendam banjir.
Baca lebih lajut »
Mulai surut, BPBD sebut 24 RT di Jakarta masih terendam banjirBadan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mengungkapkan bahwa banjir sudah mulai surut dan kini tinggal dua ruas jalan dan 24 RT yang masih ...
Baca lebih lajut »
Banjir Jakarta Utara Surut, 500 Jiwa MengungsiBanjir yang melanda 20 ruas jalan di Jakarta Utara telah surut pada Rabu (29/1) malam. BPBD DKI Jakarta melaporkan bahwa jumlah ruas jalan yang tergenang banjir pada awalnya sudah surut mulai dari Jalan Mangga, Jalan Keramat Raya, Jalan Mangga Ujung, Jalan Komplek Uka, Jalan Bhayangkara, Jalan Camar dan Jalan Kramat Jaya Raya, di Kelurahan Tugu Utara, Kecamatan Koja. Selain itu, Jalan Yos Sudarso Raya dan Jalan Gaya Motor 1 di Kelurahan Sungai Bambu, Jalan Kalibaru Barat 1, Jalan RE Martadinata di samping rel Terminal Tanjung Priok dan Jalan Raya Sulawesi, Tanjung Priok juga telah surut. Beberapa ruas jalan di Kecamatan Kelapa Gading juga telah terbebas dari banjir. Namun, beberapa daerah masih tergenang, seperti Jalan Muara Baru di depan Pluit Selatan View, Penjaringan dengan ketinggian air sekitar 20 sentimeter (cm). Terdapat empat RT di Jakarta Utara yang masih terendam banjir, yakni Kelurahan Rorotan ada satu RT dan Kelurahan Semper Barat ada tiga RT dengan ketinggian banjir mencapai 40 hingga 55 cm. Sementara itu, sebanyak 500 jiwa dari 169 kepala keluarga terpaksa mengungsi di Depo BCC Cilincing akibat banjir.
Baca lebih lajut »