Bangun Pelabuhan Patimban Fase II, RI Dapat Pinjaman dari Jepang Rp 10 T

Indonesia Berita Berita

Bangun Pelabuhan Patimban Fase II, RI Dapat Pinjaman dari Jepang Rp 10 T
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikfinance
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 63%

Pemerintah Jepang kembali memberikan pinjaman ke Indonesia untuk pembangunan Pelabuhan Patimban Fase II dengan nilai US$ 674,95 juta atau Rp 10,1 triliun.

Sebagai salah satu Proyek Strategis Nasional , tujuan dari pembangunan Pelabuhan Patimban adalah untuk memperkuat kapasitas logistik area Metropolitan Jakarta dan meningkatkan aktivitas ekonomi melalui pembangunan pelabuhan Internasional dan jalan akses di Kabupaten Subang, Jawa Barat.

Output yang akan dicapai untuk pembangunan Pelabuhan Patimban tahap kedua adalah container terminal seluas kurang lebih 63,5 hektare dengan kapasitas sampai 3,3 juta TEU, dan car terminal seluas kurang lebih 13,7 Ha dengan kapasitas 600 ribu kendaraan.Pembiayaan Pelabuhan Patimban Tahap Kedua ini merupakan kelanjutan kerja sama Indonesia dan Jepang yang sebelumnya telah disepakati pada tahun 2017 dengan nilai 118,9 miliar yen Jepang.

Pelabuhan Patimban tahap pertama telah diresmikan Presiden Joko Widodo pada 20 Desember 2020. Diharapkan tahap kedua ini dapat semakin mengoptimalkan Pelabuhan Patimban yang saat ini telah operasional.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikfinance /  🏆 18. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KB Bukopin Makin Dipercaya Dunia Internasional, Ini BuktinyaKB Bukopin Makin Dipercaya Dunia Internasional, Ini BuktinyaSelain peroleh rating tertinggi, Bank KB Bukopin mendapatkan pinjaman dari International Finance Corporation (IFC) US$ 300 Juta atau Rp 4,41 Triliun.
Baca lebih lajut »

Shinzo Abe Meninggal Dunia, Jusuf Kalla: Kehilangan Seorang Tokoh AsiaShinzo Abe Meninggal Dunia, Jusuf Kalla: Kehilangan Seorang Tokoh AsiaWakil Presiden ke-10 dan 12 RI Muhammad Jusuf Kalla menyaipkan duka mendalam atas meninggalnya mantan Perdana Menteri Jepang, Shinzo Abe ShinzoAbe
Baca lebih lajut »

Article headlineGELORA.CO - Polisi ungkap motif pelaku penembakan eks Perdana Menteri(PM) Jepang, Shinzo Abe. Dilaporkan dari kantor berita Jepang NHK, pel...
Baca lebih lajut »

Jasad Shinzo Abe Dibawa Pulang ke TokyoJasad Shinzo Abe Dibawa Pulang ke TokyoSebuah mobil jenazah yang membawa jasad mantan Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe, tiba di Tokyo, ibu kota Jepang pada Sabtu (9/7) dari kota Nara.
Baca lebih lajut »

Serbu! Makeup Gratis Rp 500 Ribu, Cara Mudahnya Cek di SiniSerbu! Makeup Gratis Rp 500 Ribu, Cara Mudahnya Cek di SiniHari Terakhir nih! Mau dapat makeup seharga Rp 500 ribu gratis? Cek di sini cara mudah yang bisa kamu lakukan untuk dapat makeup mewah gratis.
Baca lebih lajut »

Shinzo Abe Tewas, Warga RI Bisa Sampaikan Duka Cita di Kedubes Jepang | Kabar24 - Bisnis.comShinzo Abe Tewas, Warga RI Bisa Sampaikan Duka Cita di Kedubes Jepang | Kabar24 - Bisnis.comKedutaan Besar Jepang di Indonesia memberikan kesempatan bagi masyarakat Indonesia untuk menyampaikan bela sungkawa atas kematian Shinzo Abe.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-25 06:31:33