Bangkit di Babak Kedua, Ini Kata-kata Sakti Pelatih Singapura Saat Jeda

Indonesia Berita Berita

Bangkit di Babak Kedua, Ini Kata-kata Sakti Pelatih Singapura Saat Jeda
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 58 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 51%

Bangkit di Babak Kedua, Ini Kata-kata Sakti Pelatih Singapura Saat Jeda Sindonews BukanBeritaBiasa .

di National Stadium, Singapura, Rabu . Mereka kesulitan mengembangkan permainan dan hanya memanfaatkan bola-bola mati untuk mengancam gawang Tim Merah-Putih.Terus tertekan, akhirnya Negeri Singa kebobolan pada menit ke-28 lewat gol yang dicetak Witan Sulaeman. Pemain berusia 20 tahun itu menciptakan gol indah setelah melakukan umpan satu-dua yang manis dengan Asnawi Mangkualam.

Akan tetapi, Yoshida tidak menyerah begitu saja. Pelatih asal Jepang itu pun memasukkan beberapa pemain, termasuk sang pemain andalan, Anumanthan Kumar untuk menambah kekuatan di lini tengah. Alhasil, mereka bisa bermain lebih menyerang sehingga mampu menyamakan kedudukan lewat Ikhsan Fandi pada menit 70.Namun, ternyata tak hanya dari segi perubahan strategi yang membuat Singapura bangkit. Sang pelatih yang berusia 47 tahun itu juga memberikan suntikan motivasi kepada para pemainnya.

“Saat isitirahat, saya mengatakan kepada tim bahwa mereka harus berusaha lebih keras di lapangan. Mereka harus menunjukkan potensi terbaik yang mereka miliki dan wajib tampil lebih baik dari Indonesia,” kata Yoshida dalam konferensi pers virtual, Rabu .Dengan hasil tersebut, kedua tim masih memiliki peluang yang sama untuk lolos ke babak final Piala AFF 2020, Sebab, tidak ada gol tandang yang diberlakukan dalam turnamen antar klub-klub Asia Tenggara ini.

Untuk itu, pertandingan leg kedua antara Singapura dan Indonesia diprediksi akan berlangsung seru. Kedua tim akan kembali bertanding di National Stadium pada Sabtu pukul 19.30 WIB.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Singapura Memanfaatkan Turunnya Stamina Timnas IndonesiaSingapura Memanfaatkan Turunnya Stamina Timnas IndonesiaTimnas Indonesia terlihat kelelahan pada babak kedua pertandingan semifinal Piala AFF leg pertama menghadapi Singapura.
Baca lebih lajut »

Piala AFF 2020: Shin Tae-yong Beri Peringatan ke Pemain Soal Kartu KuningPiala AFF 2020: Shin Tae-yong Beri Peringatan ke Pemain Soal Kartu KuningPelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong meminta para pemainnya menghindari kartu kuning saat melawan Singapura pada babak semifinal Piala AFF 2020.
Baca lebih lajut »

Kata Pelatih Singapura Usai Menangis Jelang Lawan IndonesiaKata Pelatih Singapura Usai Menangis Jelang Lawan IndonesiaPelatih Singapura menangis.
Baca lebih lajut »

Piala AFF 2020: Ditahan Imbang Singapura, Timnas Indonesia Hilang Fokus di Babak Kedua - Bola.netPiala AFF 2020: Ditahan Imbang Singapura, Timnas Indonesia Hilang Fokus di Babak Kedua - Bola.netWitan Sulaeman angkat bicara terkait hasil imbang yang diraih Timnas Indonesia melawan Singapura di leg pertama semi final Piala AFF 2020.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 16:48:06