T.O.P BIGBANG tuai kritik karena coret nama BLACKPINK dalam unggahannya tentang 2NE1 yang tampil di Coachella 2022
Dalam unggahan itu T.O.P membagikan twit tentang 2NE1 yang menjadi girl grup kedua yang pernah tampil di Coachella.
Twit itu menyatakan bahwa 2NE1 bergabung dengan BLACKPINK sebagai grup kedua yang pernah tampil di festival musik Coachella.Baca juga:Banyak yang menyatakan bahwa menghapus nama BLACKPINK dari unggahan itu hal yang curang dan tidak perlu dilakukan. Jika dia ingin mengucapkan selamat kepada 2NE1 karena bersatu kembali di Coachella, dia bisa saja menemukan unggahan yang tidak menyebutkan BLACKPINK.
YG Entertainment dikenal dengan YG Family mereka, yang merujuk pada bagaimana artis di bawah agensi lebih dari sekadar junior dan senior, mereka adalah keluarga. Bagi sebagian orang sikap T.O.P itu sebagai mantan senior di agensi dinilai sebagai bentuk hasutan kebencian terhadap BLACKPINK.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
2NE1 Reuni di Panggung CoachellaDiawali penampilan solo CL, tiga anggota lainnya berkumpul untuk membawakan lagu 'I Am the Best' yang dipopulerkan tahun 2011.
Baca lebih lajut »
Reuni di Panggung Coachella 2022, 2NE1 Trending di Sosial Media - Tribunnews.com2NE1, grup yang sudah lama bubar, ini kembali reuni di Coachella 2022. Mereka membawakan lagu I Am the Best.
Baca lebih lajut »
Reuni 2NE1 di Panggung Coachella 2022 Bikin Gempar, Bawakan Lagu 'I am the Best'Reuni 2NE1 di Coachella 2022 itu membuat para penggemarnya emosional pasalnya grup besutan YG Entertainment tersebut telah bubar pada 2016 lalu
Baca lebih lajut »
Kejutan, CL Tiba-tiba Bawa 3 Member 2NE1 Manggung Bareng di Coachella 2022CL membuat blackjack (sebutan fans 2NE1) heboh di festival musik Coachella, Minggu (17/4/2022) waktu Indonesia.
Baca lebih lajut »
2NE1 Tampil di Coachella, Sandara Park Alami Insiden Kocak Ini2NE1 tampil mengejutkan di Coachella pada Sabtu, 16 April 2022 waktu setempat. Setelah bubar selama 6 tahun, 2NE1 reuni di festival musik tersebut. 2NE1 tampil...
Baca lebih lajut »