SALAH satu calon wakil gubernur pada Pilkada DKI Jakarta 2024 Rano Karno atau biasa disapa Bang Doel berjanji merevitalisasi pasar tradisionaluntuk mendongkrak perekonomian
"Pasar tradisional akan kita revitalisasi karena di situlah tempat berkumpul masyarakat," kata Bang Doel saat menyerap aspirasi warga di Pasar Muara Karang, Pluit, Jakarta Utara, Sabtu.
Dilansir dari Antara, Saat kunjungan di Pasar Muara Karang, Bang Doel disambut antusiasme masyarakat dan pedagang. Banyak warga dan pedagang meneriaki nama Bang Doel di setiap lorong pasar.Tidak lupa menerima ajakan berfoto bersama untuk mengabadikan momen.Lalu dia membalasnya spontan sambil mengatakan, "Ayo, ayo, siape lagi yang mau foto bareng, biar sekalian dah ayo," kata Bang Doel.
Pendaftaran Pilkada DKI ini sesuai dengan Peraturan KPU Nomor 2 Tahun 2024 tentang Tahapan dan Jadwal Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, serta Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tahun 2024.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Rano Karno Akui Pramono Dekat dengan Jokowi dan Prabowo, Tapi Pastikan Bukan Cagub Titipan IstanaBang Doel mengatakan tidak ada indikasi pasangan calon yang maju di Pilkada Jakarta merupakan titipan istana.
Baca lebih lajut »
Maju Pilgub Jakarta, 'Bang Doel' Rano Karno Mundur dari Anggota DPRDengan demikian, Rano tidak akan ikut dalam pelantikan anggota DPR RI pada 1 Oktober 2024 mendatang.
Baca lebih lajut »
Wawancara Eksklusif Rano Karno: Pede Menangkan Pilkada Jakarta, Bang Doel Ungkap Cara Kalahkan RK-SuswonoKita paham secara kalkulasi kita (dukungan PDIP) 14 persen, lawan (KIM Plus) 86 persen. Yang bisa melawan ini adalah masyarakat, ucapnya.
Baca lebih lajut »
Pram dan Bang Doel Bertemu Anies di CFD Jakarta, LihatJPNN.com : Bang Doel menyinggung kepemimpinan Anies Baswedan selama di Jakarta yang membuat nyaman warga.
Baca lebih lajut »
Pakai Baju Merah, Rano Karno Sapa Warga di Kapuk Jakarta BaratKebanyakan warga mengenali Rano Karno sebagai 'Si Doel'. 'Eh Bang Doel, Bang salaman dulu Bang,' kata salah satu warga.
Baca lebih lajut »
Sudah Ajak Bang Doel Makan Jengkol Bareng, Tapi Soal Arah Dukungan FBR Masih Tunggu RK Sowan?Rano menyampaikan secara prinsip dirinya sudah kenal lama dengan Luthfi.
Baca lebih lajut »