Pemprov Jawa Barat siapkan Kota Bogor dan Bandung sebagai tuan rumah Urban 20. G20Indonesia
"Walau ini berat, tapi juga sangat semangat karena 20 tahun sekali sebuah negara mendapatkan kesempatan menjadi Presidensi G-20," kata Ridwan Kamil."Kami di U-20 akan membantu Jakarta kurang lebih lima sampai enam kegiatan. Ada tiga kegiatan seminar, talkshow dalam bentuk penajaman digelar di hotel-hotel di Bandung menujurefreshing
ke Kebun Raya Bogor. Harapannya, para delegasi bisa bugar kembali sebelum menuju acara puncak Presidensi G-20 di Bali.setelah pembahasan butuh rileks di Kebun Raya Bogor. Katanya kalau orang dekat pohon besar stresnya turun karena adrenalin turun," ujar Kang Emil. "Jadi pulang dari sini mereka akan segar lagi menuju Bali karena puncak acara di Bali. Penugasan dari G-20, Provinsi Jawa Barat untuk menunjang, termasuk isu-isu yang dibahas di Jakarta," tuturnya.Hasil dari pembicaraan dan pemikiran ini akan diterapkan di kota-kota di Jabar dikolaborasikan dengan kearifan lokal.
Apalagi isu yang diangkat juga sangat relevan dengan permasalahan dan tantangan perkotaan saat ini. Pertama adalah terkait dengan isu kesehatan efek pandemi COVID-19, kemudian terkait dengan energi baru terbarukan, dan digitalisasi. "Kita di Jawa Barat menunggu oleh-olehnya, termasuk Asosiasi Pemerintah Kota menunggu rekomendasi tren dunia ke mana, solusinya apa. Nanti oleh kearifan lokal diterjemahkan," kata Kang Emil.*
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Akibat Hujan Deras di Cimahi Jawa Barat, Sejumlah Wilayah Menjadi Langganan Banjir - Pikiran-Rakyat.comKota Cimahi alami hujan deras hingga alami banjir parah di sejumlah wilayah, simak daftarnya di sini.
Baca lebih lajut »
Warga Jawa Barat Lebih Pilih Ridwan Kamil di Pilpres 2024Manajer SMRC, Saidiman Ahmad, dalam keterangan tertulisnya, Selasa (15/2/2022), menuturkan Kamil, Baswedan, Prabowo Subianto, dan Pranowo bersaing ketat dalam perebutan suara pemilih Jawa Barat untuk calon presiden.
Baca lebih lajut »
Survei SMRC di Jawa Barat: Elektabilitas Ganjar Saingi 3 Nama, Anies hingga RKLembaga survei SMRC merilis hasil survei soal elektabilitas tokoh nasional di Jawa Barat. Hasilnya, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo bersaing ketat dengan tiga...
Baca lebih lajut »
Elektabilitas Ganjar Hampir Saingi Ridwan Kamil di Jawa Barat | Kabar24 - Bisnis.comElektabilitas Ganjar Pranowo di Jawa Barat mampu menyaingi Ridwan Kamil, Prabowo, dan Anies Baswedan.
Baca lebih lajut »
Satgas: Kasus Corona di Jakarta, Jawa Barat, dan Banten Telah Melebihi Puncak Gelombang Kedua - Tribunnews.comSatgas Covid-19 menyebut kasus corona di DKI Jakarta, Jawa Barat, Banten sudah melebihi puncak kasus pada gelombang kedua.
Baca lebih lajut »
Strategi Jawa Barat Raih Target 40 Juta Wisatawan pada 2022Sebelum pandemi Covid-19 melanda, jumlah kunjungan wisatawan ke Jawa Barat bisa mencapai 60 juta orang setahun.
Baca lebih lajut »