Badai salju melanda Turki dan Yunani. Bandara ditutup.
Jakarta, CNBC Indonesia -
Di Turki, badai salju yang cukup besar hampir menutupi seluruh negara itu hingga perbatasan Suriah. Salju tebal dilaporkan telah menutupi jalan raya dan membuat beberapa pusat perbelanjaan harus ditutup.Tak hanya di wilayah bisnis dan residensial, sebuah atap terminal kargo di Bandara Istanbul dikabarkan roboh akibat volume salju yang tebal. Selain itu, bandara itu untuk sementara ditutup akibat kondisi salju yang membahayakan visibilitas dan keselamatan penerbangan.
Pemerintah Negeri Para Dewa itu pun mendeklarasikan hari libur dengan beberapa kegiatan publik dihentikan. Salah satu kegiatan yang dihentikan adalah sekolah dan vaksinasi Covid-19.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Peluk Seekor Anjing, Gadis 10 Tahun Selamat dari Badai Salju DahsyatSeorang anak perempuan berusia 10 tahun selamat dalam badai salju dahsyat di Rusia dengan memeluk seekor anjing setelah sebelumnya dilaporkan hilang. Seorang anak...
Baca lebih lajut »
Piala Afrika, Lawan Kamerun Terpaksa Bermain Tanpa Kiper karena Badai CovidKubu Comoros akan bertanding tanpa pelatih Amir Abdou dan juga kedua kiper tersisa di turanmen, Moyadh Ousseni dan Ali Ahamada.
Baca lebih lajut »
Badai di Bogor Robohkan Billboard Raksasa dan Timpa Puluhan MotorBillboard berukuran tinggi 20 meter, lebar 5 meter, dan tebal satu meter itu roboh tertiup angin dan menimpa puluhan motor
Baca lebih lajut »
Hujan Salju Lebat Landa Turki, Bandara Istanbul TutupBandara mega-Istanbul Turkiye ditutup untuk penerbangan pada Senin (24.1.2022), karena hujan salju lebat melanda kota itu. Salju juga mengganggu lalu lintas di...
Baca lebih lajut »
Pemandangan Acropolis Athena yang Diselimuti SaljuMonumen arsitektur kuno bukit Acropolis di Athena, Yunani menampilkan pemandangan yang berbeda saat diselimuti salju.
Baca lebih lajut »