Berikut jawaban Kepala Otorita IKN Bambang Susantono terkait kapan penyusunan struktur organisasi Otorita IKN. IKNNusantara
tersebut menjelaskan struktur Otorita IKN nantinya akan berperan sebagai penyelenggara pemerintahan sekaligus regulator.
"Tetapi untuk masalah-masalah kepengusahaan, nanti ada badan usaha yang akan lebih lincah dalam melakukan pelaksanaan pembangunan, kemudian juga untuk menarik investor dan sebagainya. Sehingga pola-pola seperti kerja sama Pemerintah-swasta maupun investasi swasta akan berlangsung lebih dinamis di tatanan kepengusahaan ini," jelasnya.
Bambang dan Dhony sebelumnya dilantik sebagai Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN oleh Presiden Joko Widodo, Kamis , 23 hari setelah penerbitan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2022 tentang IKN. Sebelum bertemu Presiden Jokowi dan Menteri Sekretaris Negara Pratikno di Istana Merdeka, Jumat, Bambang dan Dhony mendatangi Kejaksaan Agung RI guna meminta dukungan terkait program kerja sekaligus pembentukan struktur organisasi IKN.
Bambang mengatakan dia dan Dhony juga sudah menyusun rencana pertemuan serta diskusi dengan Komisi Pemberantasan Korupsi , guna memastikan pembentukan struktur organisasi IKN tetap mengindahkan tata kelola yang baik, sebagai upaya menumbuhkan kepercayaan investor dalam pembangunan Ibu Kota Nusantara.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Softbank Mundur dari IKN, Bambang Susantono: Tak Perlu KhawatirKepala Otorita IKN Bambang Susantono mengatakan hal tersebut tidak perlu dikhawatirkan oleh masyarakat.
Baca lebih lajut »
Bambang Susantono akan Sambangi KPK: Minta Kawal Pembangunan IKN | merdeka.comBambang Susantono akan Sambangi KPK: Minta Kawal Pembangunan IKN
Baca lebih lajut »
Bertemu Presiden Jokowi, Kepala Otorita IKN Bahas Sruktur Organisasi yang Lincah Menarik InvestorKepala Otorita IKN Nusantara Bambang Susantono menjelaskan struktur organisasi IKN akan dibangun menjadi institusi yang lincah dan memiliki tata kelola baik.
Baca lebih lajut »
Kepala Otorita Mulai Godok Organisasi di IKN: Kita akan Miliki Institusi yang Lincah | merdeka.comBambang menjelaskan bahwa di dalam organisasi yang dipimpinnya setidaknya ada Otorita IKN sebagai penyelenggara pemerintahan sekaligus sebagai regulator.
Baca lebih lajut »
Kementerian Investasi: Banyak Investor Tertarik dengan IKN, Semua Ingin MasukNurul Ichwan mengatakan banyak investor tertarik menanamkan modal di Ibu Kota Negara atau IKN. Namun minat untuk berinvestasi baru sebatas penjajakan awal dan mencari informasi. TempoBisnis
Baca lebih lajut »