SAC Indonesia Bali-Nusra Qualifiers diikuti 3.989 atlet pelajar SD hingga SMA.
REPUBLIKA.CO.ID, MATARAM –- Kompetisi atletik pelajar terbesar Tanah Air Champion Student Athletics Championships Indonesia 2022 telah merampungkan kualifikasi di wilayah pertamanya, Bali dan Nusa Tenggara Qualifiers. Ajang hasil kolaborasi Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia dan DBL Indonesia ini berlangsung sejak 30 September hingga 2 Oktober di Stadion 17 Desember, Turide, Kota Mataram.
Gubernur NTB Zulkieflimansyah memberi apresiasi sebesar-besarnya atas inisiatif dan kepercayaan PB PASI dan DBL Indonesia selaku penyelengara. Karena melangsungkan kompetisi atletik pelajar terbesar ini di Mataram, NTB. Sekaligus sebagai kota pembuka dari total sembilan kualifikasi tingkat wilayah se-Indonesia, yang digelar secara maraton hingga Desember mendatang.
Setelah memulai penyisihan sejak Jumat lalu, pada hari ketiga sekaligus penutupan seleksi digelar final beberapa nomor bergengsi, di antaranya sprint, shot put, relays, middle distance dan long jump untuk menentukan para pemenangnya. Nomor long jump atau lompat jauh juga telah menemukan jawaranya untuk masing-masing kategori. Untuk putra, diwakili oleh Zikril Hakim dari SMAN 4 Praya dan Lalu Muhammad Algifari dari SMKN 1 Pemenang Lombok Utara. Sedangkan kategori putri akan dikirimkan Tina Safira Lanasari dari SMAN 1 Sakra dan Pili Dwi Ariyanti dari SMAN 2 Sumbawa Besar.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kualifikasi SAC Indonesia 2022 Bali-Nusra Rampung DigelarKualifikasi SAC Indonesia 2022 Bali-Nusra digelar pada 30 September hingga 2 Oktober 2022 di Mataram, NTB.
Baca lebih lajut »
Warga Serahkan Lutung Jawa ke Petugas, Hasil dari Belanja |em|Online|/em| |Republika OnlineAwalnya, pemilik membeli anak kera seharga Rp 600 ribu namun yang datang lutung jawa.
Baca lebih lajut »
Universitas BSI Terima Penghargaan Republika Online CSR Awards 2022 |Republika OnlineYayasan BSI dinilai telah berkontribusi dalam pemulihan Indonesia di berbagai sektor
Baca lebih lajut »
Kualifikasi SAC Indonesia 2022 Bali-Nusra Rampung DigelarKualifikasi SAC Indonesia 2022 Bali-Nusra digelar pada 30 September hingga 2 Oktober 2022 di Mataram, NTB.
Baca lebih lajut »
HUT ke-77, KAI Dorong Penanaman Pohon dan Transisi Energi Ramah Lingkungan |Republika OnlineKAI lakukan penanaman pohon ke 77 ribu pada ulang tahun ke-77
Baca lebih lajut »
Kemenparekraf Minta Pejabat Jadi Teladan Tidak Wisata ke Luar Negeri |Republika OnlineKemenparekraf minta para pejabat jadi teladan dengan tidak berwisata ke luar negeri.
Baca lebih lajut »