Otoritas Bahrain akan meninjau keputusan pembukaan masjid secara berkala.
REPUBLIKA.CO.ID, BAHRAIN -- Kementerian Kehakiman, Urusan Islam dan Wakaf Bahrain mengizinkan masjid dibuka kembali untuk pelaksanaan sholat Jumat. Masjid-masjid akan mulai dibuka pada 5 Juni 2020. Baca Juga Kementerian menyatakan, pengelola masjid dapat mematuhi langkah-langkah pencegahan penyebaran virus corona.
Kementerian Kesehatan melaporkan pada Kamis , sebanyak 285 kasus baru virus corona. Sehingga total kasus terinfeksi Covid-19 di Bahrain menjadi 9.977 kasus. Bahrain juga melaporkan pemulihan pasien sebanyak 143 orang, meningkatkan jumlah total pemulihan hingga 5.295. Korban meninggal akibat virus mencapai 15 orang.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Arab Saudi Izinkan Masjid Gelar Sholat Jumat |Republika OnlineMasjid Arab Saudi akan dibuka 20 menit sebelum sholat Jumat.
Baca lebih lajut »
|em|Alhamdulillah,|/em| Masjid di Bogor Mulai Sholat Jumat Berjamaah |Republika OnlineSholat Jumat berjamaah hanya untuk masjid yang berada di wilayah permukiman warga.
Baca lebih lajut »
New Normal, Imam Turki: Jamaah Sangat Rindu Ramaikan Masjid |Republika OnlineImam di Turki mengungkapkan jamaah menantikan sholat Jumat di masjid di new normal.
Baca lebih lajut »
MUI Bolehkan Sholat Jumat di Kawasan Terkendali Covid-19 |Republika OnlineKegiatan pendidikan tetap dilakukan di rumah jika Covid-19 belum terkendali.
Baca lebih lajut »
Muslim Brunei Bersiap Kembali Laksanakan Sholat Jumat |Republika OnlineMasjid Brunei akan memberlakukan sejumlah protokol kesehatan.
Baca lebih lajut »