Semut charlie viral, begini fakta-fakta dan penanganan semut yang juga disebut tomcat ini.
Liputan6.com, Jakarta Semut charlie ternyata memiliki banyak nama, semut semai atau serangga tomcat, disebut pula kumbang rove atau dengan nama daerah semut kayap atau charlie di Indonesia. Jadi bisa dikatakan bahwa semut charlie itu adalah semut tomcat yang pernah mewabah di beberapa daerah di Indonesia.Beberapa tahun lalu semut charlie atau tomcat menggigit beberapa warga penghuni rumah susun Daan Mogot, Cengkareng, Jakarta Barat.
Semut charlie menyebarkan racunnya dengan cara menyemprotkan ke arah datangnya ancaman. Dampak yang ditimbulkan adalah gejala kemerahan dan muncul bintil-bintil 24-36 jam pasca paparan. Sensasi yang dirasakan adalah panas dan gatal. Pertolongan pertama bisa dilakukan dengan membasuh dengan cairan sabun atau air bersih dengan aliran satu arah.
3 dari 5 halamanSerangan semut charlieMelansir dari klikdokter pada Selasa tomcat tidak mengigit ataupun menyengat. Tomcat akan mengeluarkan cairan secara otomatis bila bersentuhan dengan kulit manusia secara langsung. Gawatnya, Tomcat juga akan mengeluarkan cairan racunnya ini pada benda-benda seperti baju, handuk, ataupun benda-benda lainnya.
Kalau melihat tomcat hinggap di tangan, jangan dipencet atau dibunuh seperti mematikan nyamuk ataupun serangga kecil lainnya. Sebaiknya Tomcat ditiup hingga pergi, atau diambil dengan hati-hati menggunakan alat atau tangan yang ditutupi plastik dan dibuang ke tempat yang aman. Setelah itu cuci tangan dengan sabun dan ulangi lagi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Waspada 3 Bau Badan yang Tak Biasa, Bisa Jadi Pertanda Penyakit Bahaya - Tribunnews.comWaspada dengan 3 bau badan yang keluar ini pada tubuhmu. Siapa tahu sebagai tanda penyakit yang serius.
Baca lebih lajut »
Supaya Tubuhnya Kekar, Remaja Ini Makan Berbagai Macam SeranggaDemi punya tubuh kekar, remaja ini nggak cuma mengandalkan protein, Ia mengganti daging-dagingan dengan serangga, seperti belalang dan jangkrik. Apa nggak bahaya? Serangga via detikHealth
Baca lebih lajut »
Waspada 3 Bau Badan yang Tak Biasa, Bisa Jadi Pertanda Penyakit Bahaya - Tribunnews.comWaspada dengan 3 bau badan yang keluar ini pada tubuhmu. Siapa tahu sebagai tanda penyakit yang serius.
Baca lebih lajut »
Pabrik Sepatu Bangkrut, 250 Buruh Belum Dapat Pesangon dan THRSebanyak 250 pekerja belum mendapatkan pesangon dari pihak perusahaan sejak April lalu. DemoBuruh
Baca lebih lajut »
Inilah Persyaratan jadi Komite Pemilihan dan KBP PSSI, Siapa Sanggup?Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI akan digelar pada 27 Juli mendatang di Jakarta. Salah satu agendanya ialah memilih Komite Pemilihan (KP) dan Komite Banding Pemilihan (KBP) untuk Kongres Pemilihan Ketua Umum PSSI. KomitePemilihan
Baca lebih lajut »
Puluhan ribu tahanan ISIS di Irak dan Suriah 'harus diadili atau dibebaskan'Komisioner Hak Asasi Manusia PBB Michelle Bachelet mengatakan para petempur dan anggota keluarga mereka yang bergabung dengan kelompok yang menamakan diri Negara Islam (ISIS) seharusnya dipulangkan ke negara asal masing-masing, kecuali mereka diadili.
Baca lebih lajut »