Pasangan Calon (Paslon) Luluk Nur Hamidah-Lukmanul Khakim mendapat nomor urut 1 di Pemilihan Gubernur Jawa Timur 2024. Nomor urut tersebut
Pasangan Calon Luluk Nur Hamidah - Lukmanul Khakim mendapat nomor urut 1 di Pilkada Jawa Timur 2024/RMOLJatim
Pasangan Calon Luluk Nur Hamidah-Lukmanul Khakim mendapat nomor urut 1 di Pemilihan Gubernur Jawa Timur 2024. Nomor urut tersebut secara resmi ditetapkan oleh KPU Jatim dalam rapat pleno terbuka pengundian dan penetapan nomor urut Pilgub Jatim di Hotel Mercure Surabaya, Senin .Luluk menilai nomor 1 adalah nomor kemenangan yang memiliki filosofi kompleks. Semua pihak seringkali disatukan dengan seruan satu.
"InsyaAllah kita punya tekad yang sama, kita akan punya satu nyali, punya satu jiwa, ada satu barisan, satu gerakan. Nah ini yang akan menjadi modal dasar untuk bisa membangun Jawa Timur," ujarnya. Dikatakan mantan Ketua Umum Kopri PB PMII ini, semangatnya juga semakin bertambah setelah mendapat nomor urut 1. Ia meyakini mampu memberikan semangat perubahan untuk Jatim yang lebih maju dan masyarakatnya makmur.
Luluk menambahkan, pemerintahan yang tidak dapat mengubah kondisi kemiskinan di Jatim tidak perlu dilanjutkan. Jika ingin perubahan yang lebih makmur, butuh tekad yang kuat. Butuh mental perubahan, bahwa kesejahteraan masyarakat Jatim harus dapat diraih dan diwujudkan bersama-sama."Enggak ada cara lain kecuali memang kita benar-benar mau berubah. Kalau kita ingin mengurangi angka kemiskinan, di mana Jawa Timur masih menjadi provinsi dengan jumlah penduduk miskin yang terbesar di Indonesia.
Luluk Nur Hamidah Lukmanul Khakim PKB
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dapat Nomor Urut Sama dengan Prabowo, Radityo Egi: Alhamdulillah Bahagia SekaliDia menilai, nomor dua sebagai simbol keseimbangan dan kolaborasi.
Baca lebih lajut »
Pengundian Nomor Urut Pilkada Jawa Tengah: Andika-Hendrar Nomor 1, Lutfhi-Yasin Nomor 2Pengundian nomor urut Pilkada Jawa Tengah dilakukan melalui rapat pleno terbuka di Kantor KPU Provinsi Jawa Tengah, Senin (23/9/2024) malam.
Baca lebih lajut »
Pengundian Nomor Urut Pilkada Brebes, Calon Tunggal Nomor 1 dan Kotak Kosong Nomor 2Berita Pengundian Nomor Urut Pilkada Brebes, Calon Tunggal Nomor 1 dan Kotak Kosong Nomor 2 terbaru hari ini 2024-09-23 22:03:14 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
KPU Banyuwangi Undi Nomor Urut, Paslon Ipuk-Mujiono Nomor 01, Ali Makki-Ali Ruchi Nomor 02Berita KPU Banyuwangi Undi Nomor Urut, Paslon Ipuk-Mujiono Nomor 01, Ali Makki-Ali Ruchi Nomor 02 terbaru hari ini 2024-09-23 16:41:47 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Pilkada Kota Tangerang: Faldo-Fadlin Nomor 1, Amarullah-Bonny Nomor 2, Sachrudin-Maryono Nomor 3KPU Kota Tangerang melakukan pengundian nomor urut untuk Pilkada 2024.
Baca lebih lajut »
Pilkada Brebes: Calon Tunggal Paramitha-Wurja Dapat Nomor 1, Kotak Kosong Nomor 2Tahapan Pemilu Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Brebes, Jawa Tengah, memasuki momen penting dengan agenda pengundian nomor urut yang dilaksanakan di halaman Kantor KPU.
Baca lebih lajut »