Penyaluran bantuan dipastikan akan tepat sasaran dan diterima masyarakat terdampak.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Amil Zakat Nasional bekerja sama dengan PT AXA Mandiri Financial Services menyalurkan donasi kepada masyarakat terdampak pandemi Covid-19. Donasi yang diberikan berupa uang Rp 162 juta yang akan dikemas dalam bentuk paket logistik dan cash for work.
"Bantuan donasi ini akan mengoptimalkan program Paket Logistik Keluarga dan Cash for Work yang telah rutin digagas oleh Baznas sebagai upaya mengatasi krisis Covid-19," kata Bambang Sudibyo dalam siaran langsung penyerahan donasi yang ditayangkan di channel Youtube Baznas TV, Rabu . "Nantinya penyaluran donasi dari AXA Mandiri ini akan dilakukan dengan tidak mengumpulkan massa, sebagai upaya turut mencegah penularan dan penyebaran virus Covid-19," ujarnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
KNPI Donasikan Puluhan Ton Beras kepada Warga Terdampak COVID-19KNPI mendonasikan puluhan ton beras dan ribuan paket sembako kepada masyarakat terdampak pandemi COVID-19. KNPI
Baca lebih lajut »
Pemerintah Diminta Beri Dukungan bagi Warga yang Kehilangan Pekerjaan dan Tempat TinggalPemerintah diminta memberikan dukungan terhadap kelompok masyarakat rentan yang terdampak pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »
KPK Masih Temukan Masalah dalam Penyaluran Bansos Saat Covid-19Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih menemukan kesemrawutan terkait penyaluran bantuan sosial atau bansos kepada masyarakat terdampak Covid-19.
Baca lebih lajut »
Kurangi Beban Masyarakat, PAN Bagikan Bantuan SembakoPartai Amanat Nasional (PAN) menunjukkan kepedulian kepada masyarakat yang terdampak virus corona (covid-19). PAN
Baca lebih lajut »
Yayasan Sahati Bantu Warga yang tak Terdaftar Bansos |Republika OnlineBantuan diharapkan bisa meringankan beban masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19
Baca lebih lajut »
Virus Corona: Ariesandi Setyono Berikan Terapi Online GratisPendiri Akademi Hipnoterapi Indonesia (AHI) Ariesandi Setyono turut membantu masyarakat yang terdampak virus corona (covid-19). Viruscorona
Baca lebih lajut »