Awas Inflasi, Harga Beras Eceran Desember 2022 Naik 6,23 Persen

Indonesia Berita Berita

Awas Inflasi, Harga Beras Eceran Desember 2022 Naik 6,23 Persen
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 83%

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat kenaikan harga beras kembali menguat.

Liputan6.com, Jakarta Misalnya, harga beras grosir pada Desember 2022 meningkat 3,19 persen dibandingkan November 2022. Sementara, secara tahunan meningkat 8,95 persen.

Selain itu, BPS mencatat selama Desember 2022, rata-rata harga gabah kering panen di tingkat petani Rp 5.624 per kg atau naik 4,20 persen atau naik 17,83 persen dibandingkan harga gabah kualitas yang sama pada Desember 2021. **Gempa Cianjur telah meluluhlantakkan Bumi Pasundan, mari bersama-sama meringankan penderitaan saudara-saudara kita di Cianjur dengan berdonasi melalui: rekening BCA No: 500 557 2000 A.N Yayasan Pundi Amal Peduli Kasih. Bantuan akan disampaikan dalam bentuk sembako, layanan kesehatan, tenda, dll. Kepedulian kita harapan mereka.

Program ini menyediakan bahan pokok dengan harga murah, mulai dari daging sapi, ayam, susu, telur, hingga beras.3 dari 4 halamanSudah Impor Tapi Harga Beras Masih Mahal, Bahkan Sentuh Rp 16 Ribu per KgLonjakan harga beras di pasaran Jakarta terpantau masih terjadi hingga 31 Desember 2022. Harga beras yang merupakan komoditas pangan utama tersebut masih dijual di angka tertinggi Rp 16.000 per kg.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BPS Ungkap 6 Penyumbang Inflasi Desember 2022, Harga Beras hingga Tarif PDAMBPS Ungkap 6 Penyumbang Inflasi Desember 2022, Harga Beras hingga Tarif PDAMSelama Desember 2022 terjadi inflasi IHK di 90 kota, dan inflasi IHK tertinggi terjadi di Kota Bandung sebesar 2,04 persen, sedangkan inflasi terendah di kota Sorong sebesar 0,01 persen.
Baca lebih lajut »

BPS Catat Inflasi Desember 2022 Disumbang Kenaikan Harga BerasBPS Catat Inflasi Desember 2022 Disumbang Kenaikan Harga BerasBadan Pusat Statistik (BPS) mencatat, inflasi pada Desember 2022 mencapai 0,66 persen dibanding November (month-to-month/mtm), disumbang oleh kenaikan harga beras dan air minum PAM sebesar 0,07 persen.
Baca lebih lajut »

BPS catat inflasi 0,66 persen di Desember 2022 disumbang berasBPS catat inflasi 0,66 persen di Desember 2022 disumbang berasBPS mencatat, inflasi pada Desember 2022 mencapai 0,66 persen dibanding November (mtm), disumbang oleh kenaikan harga beras dan air minum PAM sebesar 0,07 persen.
Baca lebih lajut »

BPS Catat Inflasi 0,66 Persen pada Desember 2022, Disumbang Beras |Republika OnlineBPS Catat Inflasi 0,66 Persen pada Desember 2022, Disumbang Beras |Republika OnlineInflasi juga disumbang oleh tarif air minum dan telur ayam.
Baca lebih lajut »

Sudah Impor Tapi Harga Beras Masih Mahal, Bahkan Sentuh Rp 16 Ribu per KgSudah Impor Tapi Harga Beras Masih Mahal, Bahkan Sentuh Rp 16 Ribu per KgSementara untuk beras IR 42 (Pera) juga mengalami kenaikan menjadi Rp 12.652 per kg. Adapun harga tertingginya dijual di Pasar Grogol, Jakarta Barat yang dipatok Rp 16.000 per kg.
Baca lebih lajut »

Penghujung Tahun 2022, Harga Beras di Jakarta Naik Tembus Rp16.000 per Kg | merdeka.comPenghujung Tahun 2022, Harga Beras di Jakarta Naik Tembus Rp16.000 per Kg | merdeka.comHarga Beras di Jakarta masih terus naik hingga 31 Desember 2022. Komoditas pangan utama tersebut masih dijual di angka tertinggi Rp 16.000 per kg. Kenaikan ini tidak lepas dari kondisi cuaca ekstrem berupa hujan lebat yang terjadi hingga akhir tahun 2022.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 11:53:00