Awal Ramadhan 24 April, Umat Islam Mulai Berpuasa Besok

Indonesia Berita Berita

Awal Ramadhan 24 April, Umat Islam Mulai Berpuasa Besok
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

Kementerian Agama (Kemenag) menetapkan besok, 24 April 2020 sebagai awal Ramadhan 1441 Hijriah. Kementerian Agama (Kemenag)...

- Kementerian Agama menetapkan besok, 24 April 2020 sebagai awal Ramadhan 1441 Hijriah.Dengan penetapan tersebut maka umat Islam di Indonesia mulai melaksanakan ibadah puasa pada Jumat 24 April 2020, besok.

Penetapan tersebut merupakan hasil sidang isbat yang digelar di Kantor Kemenag, Jakarta sejak Kamis sore."Peserta sidang isbat menetapkan 1 Ramadhan 1441 Hijriah jatuh pada Jumat 24 April 2020," kata Menteri Agama, Fachrul Razi mengumumkan hasil sidang isbat. Fachrul menyampaikan penetapan hasil sidang isbat, setelah pihaknya mendengarkan berbagai pihak. Salah satunya laporan Tim Rukyatul Hilal yang telah dibentuk Kemenag di 34 Provinsi di Indonesia.Dalam kesempatan yang sama, Ketua Komisi VIII DPR Yandri Susanto mengatakan dslam sidang isbat semua peserta sepakat besok Jumat 24 April 2020 sudah masuk 1 Ramadhan 1441 Hijriah."Alhamdulillah tidak ada silang pendapat dalam rapat tadi," jelasnya.

Sidang digelar secara tertutup diikuti oleh Menag, Wakil Menag, Dirjen Bimas Islam, perwakilan Majelis Ulama Indonesia , DPR. Sementara untuk perwakilan ormas mengikuti rapat secara online.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BREAKING NEWS: 1 Ramadhan 1441 H Jatuh pada Jumat 24 April 2020BREAKING NEWS: 1 Ramadhan 1441 H Jatuh pada Jumat 24 April 2020Pemerintah menetapkan bahwa 1 Ramadhan 1441 Hijriah yang menandai ibadah bulan puasa 2020 jatuh pada Jumat (24/4/2020). Sedangkan, ibadah puasa pertama akan dilakukan besok | Nasional
Baca lebih lajut »

Mulai Tanggal 24 April, Jalan Tol dan Arteri Akan DisekatMulai Tanggal 24 April, Jalan Tol dan Arteri Akan DisekatPemerintah mulai menerapkan aturan larangan mudik dengan menggunakan skema pembatasan lalu lintas transportasi umum dan pribadi pada tanggal 24 April
Baca lebih lajut »

Operasi Ketupat Maju Jadi 24 April, Fokus Penyekatan PemudikOperasi Ketupat Maju Jadi 24 April, Fokus Penyekatan PemudikOperasi Ketupat 2020 biasanya digelar sepekan jelang lebaran. Tahun ini dimajukan menyusul kebijakan pemerintah melarang mudik selama darurat corona.
Baca lebih lajut »

Mudik Dilarang, KAI Batalkan Seluruh Perjalanan KA Jarak Jauh Mulai 24 AprilMudik Dilarang, KAI Batalkan Seluruh Perjalanan KA Jarak Jauh Mulai 24 AprilKAI tidak lagi mengoperasikan kereta api jarak jauh dari Jakarta dan Bandung menuju kota-kota di wilayah Jawa Barat, Jawa Tengah, Yogyakarta, dan Jawa Timur.
Baca lebih lajut »

KAI Batalkan Perjalanan KA Jakarta dan Bandung Mulai 24 AprilKAI Batalkan Perjalanan KA Jakarta dan Bandung Mulai 24 AprilSeluruh perjalanan KA jarak jauh Jakarta dan Bandung batal mulai 24 April 2020 menyusul larangan mudik oleh pemerintah.
Baca lebih lajut »

Top 3: Jalan Arteri Ditutup Mulai 24 AprilTop 3: Jalan Arteri Ditutup Mulai 24 AprilBerikut ini tiga artikel terpopuler di kanal bisnis Liputan6.com pada Kamis 22 April 2020.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-09 09:14:51