Sebanyak 70 gereja yang terdiri 67 gereja Kristen dan tiga gereja Katolik akan menggelar perayaan Natal 2022 dan Tahun Baru 2023. Aturan terkait penanggulangan wabah Covid-19 dirasa lebih longgar sehingga jemaat dipersilakan menggelar kegiatan perayaan Natal secara luring.
Ia menambahkan untuk gereja Katolik di Boyolali total ada 18 dan yang merayakan Natal ada tiga gereja. Para jemaat akan menggelar ibadah di gerejanya masing-masing pada Sabtu malam dan Minggu pagi . Untuk ibadah Tahun Baru 2023, tuturnya, akan dilaksanakan pada Sabtu malam dan Minggu pagi .
Widi mengungkapkan pelaksanaan ibadah natal tahun ini berbeda dengan 2021 karena terasa lebih longgar. Ia mencontohkan pada 2021 hanya ada 43 gereja Kristen dan 2 gereja Katolik yang melaksanakan ibadah perayaan Natal.Tak hanya itu, pembatasan dan pengetatat mobilitas warga pada 2021 juga masih dilakukan sehingga tidak memungkinkan jemaat Kristen dan Katolik yang berada di luar Boyolali untuk mudik.
Pelaksanaan ibadah Natal pada 2022 ini, tutur dia, hanya terdapat pembatasan jumlah dan imbauan untuk tidak memasang tenda. Itu pun, kata dia, bukan sebuah aturan karena tempat duduk sudah tidak diatur jarak. Walaupun begitu, ia tetap mengimbau semua jemaat mematuhi protokol kesehatan yang ada.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pengumuman Pemenang Film Pilihan Tempo 2022: Autobiography, Film Pilihan Tempo 2022Pengumuman Pemenang Film Pilihan Tempo 2022: Autobiography, Film Pilihan Tempo 2022 TempoSeleb
Baca lebih lajut »
Kaleidoskop 2022: Deretan Kuliner Terhits di TikTok Tahun 2022Simak 10 kuliner atau makanan paling hits sepanjang 2022, yang banyak diburu pecinta kuliner tanah air.
Baca lebih lajut »
Kejurnas Tarung Derajat XIX Resmi Digelar, Ini Nomor PertandingannyaKejuaraan Nasional Tarung Derajat XIX 2022 AA Boxer Cup resmi dibuka pada 18-20 Desember 2022.
Baca lebih lajut »
Menteri Agama Sebut Ibadah Natal 2022 Maksimal 100 PersenKebijakan ibadah natal itu sesuai inmendagri bahwa status Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 1, ada kebebasan aktivitas masyarakat secara terukur.
Baca lebih lajut »
Libur Natal 2022 dan Tahun Baru 2023, Monas Buka atau Tutup?Kawasan Monas masih dibuka untuk umum dengan jam operasional hingga pukul 16.00 WIB pada hari ini Minggu (18/12/2022).
Baca lebih lajut »
Pilih Warna Burgundy Saat Hadiri Konser Natal Kerajaan 2022, Kate Middleton Sindir Pernyatan Meghan Markle?Penampilan keluarga Kate Middleton dan Pangeran William diyakini merupakan sindiran terhadap pernyataan Meghan Markle di film dokumenter produksi Netflix,.
Baca lebih lajut »