Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara menandatangani aturan registrasi nomor International Mobile Equipment Identity (IMEI) bersama Menteri ...
Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita, Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto dan Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara usai menandatangani aturan IMEI di Kantor Kemenperin, Jakarta, Jumat . International Mobile Equipment IdentityAturan IMEI, dikatakan Rudiantara, berpotensi memberikan pendapatan senilai Rp2 triliun per tahun.
"Untuk memastikan pendapatan negara tidak terganggu dari ponsel," kata Rudiantara saat penandatangan aturan IMEI di Kantor Kementerian Perindustrian, Jakarta, Jumat.sudah bergulir sejak beberapa bulan belakangan. Semula aturan IMEI akan ditandangani pada Agustus lalu. Badan Regulasi Telekomunikasi Indonesia pada awal bulan ini meyakinkan sistem registrasi tersebut aman karena memiliki mekanisme yang jelas dan terlindungi enkripsi.
Pencatatan IMEI akan disertai dengan sejumlah data pendukung agar menghasilkan data yang unik, misalnya Mobile Station International Subscriber Directory Number alias nomor ponsel. Data pendamping tersebut berasal dari operator seluler dan dilindungi dengan enkripsi sehingga hanya pemilik data yang dapat membuka data tersebut. Operator seluler secara berkala akan memperbarui data itu dan mengirimnya ke Sibina.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
ATSI Pelajari Aturan Blokir IMEI yang Diresmikan Hari IniSebelumnya, ATSI mengeluhkan biaya investasi pengadaan mesin identifikasi IMEI yang dinilai sangat besar, dan membebani operator seluler.
Baca lebih lajut »
Pemerintah Sahkan Aturan Blokir Ponsel BM via IMEIMenteri Komunikasi dan Informatika, Menteri Perdagangan, serta Menteri Perindustrian meneken Peraturan Menteri tentang pemblokiran ponsel BM via IMEI.
Baca lebih lajut »
Perangi ponsel ilegal, tiga menteri teken peraturan Soal IMEIMenteri Perindustrian Airlangga Hartarto, Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita, dan Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara meneken peraturan terkait ...
Baca lebih lajut »
Sah, 3 Kementerian Resmi Teken Peraturan Pemblokiran Ponsel BM via IMEIKementerian Perindustrian, Kementerian Perdagangan, dan Kementerian Komunikasi dan Informatika akhirnya meneken aturan tentang pemblokiran ponsel ilegal melalui International Mobile Equipment Identity.
Baca lebih lajut »
CNAF Salurkan Pembiayaan Otomotif Rp2,45 TriliunPT CIMB Niaga Auto Finance (CNAF) kembali mencatatkan kinerja positif. Hingga akhir September 2019, CNAF berhasil menyalurkan pembiayaan sebanyak 12.156 unit atau sebesar Rp2,45 triliun
Baca lebih lajut »
MAKI: Perbaikan Typo Tanpa Rapat Paripurna, UU KPK Tak SahSalah ketik soal usia 50 tahun di UU KPK berpotensi menimbulkan sengketa sehingga, menurut MAKI harus disahkan lewat rapat paripurna.
Baca lebih lajut »