Dua atlet streetball Indonesia akan ikut rombongan Euro Tour 2022 ke tiga negara Eropa.
Liputan6.com, Jakarta- Dua atlet streetball ternama Indonesia Rico Lubis dan Edo THE TANK akan ambil bagian dalam Urbain Euro Tour 2022. Mereka akan unjuk gigi di tiga negara Eropa pada bulan Mei mendatang.
Dalam rangkaian tur tersebut ombongan Urbain Euro Tour 2022 akan bertanding dan melakukan eksibisi dengan komunitas Streetball, Skateboard, dan Breakdance di 3 negara tersebut. Prestasi tak kalah mentereng juga dimiliki Edo. Dia sekali juara LA streetball One on One Champion hingga dua kali terpilih LA streetball All-Stars.
2 dari 3 halamanKonsepKonsep yang diusung dalam Urbain Euro Tour 2022 ini adalah sebuah movement bersama dengan komunitas street culture yang memiliki prestasi di Indonesia, yang berfokus pada 3 elemen street culture yaitu Streetball, Skateboard dan Breakdance.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pelatih renang Indonesia beri komentar usai time trial hari ketiga - ANTARA NewsANTARA - Pelatih tim renang Indonesia, Albert C. Sutanto menyampaikan bahwa ia akan memutuskan atlet mana saja yang akan berangkat ke SEA Games 2022 di Vietnam ...
Baca lebih lajut »
Kejuaraan Asia 2022: Anthony Ginting Ingin Tampilkan Permainan TerbaikAtlet bulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, menyatakan ingin memperbaiki performa di Kejuaraan Asia 2022.
Baca lebih lajut »
Eropa Tetapkan UU Layanan Digital, Sanksi hingga Miliaran Dolar Bayangi Raksasa Teknologi | Ekonomi - Bisnis.comParlemen Eropa dan anggota Uni Eropa menyepakati Undang-undang Layanan Digital (Digital Services Act/DSA) yang mempermudah negara-negara di kawasan untuk melayangkan tuntutan denda miliaran dolar kepada para perusahaan tersebut.
Baca lebih lajut »
Tiba di Manila, Tim Bulutangkis Indonesia Langsung IstirahatTim bulutangkis Indonesia menginap di Hotel Crimson selama mengikuti Kejuaraan Bulutangkis Asia 2022 di Manila.
Baca lebih lajut »
Misteri Lonjakan Hepatitis Akut di Eropa, 1 Nyawa Sudah MelayangOrganisasi Kesehatan Dunia (WHO) belum berhasil memecahkan misteri lojakan kasus hepatitis akut di sejumlah negara Eropa penyakitmisterius
Baca lebih lajut »
Sederet Prestasi Fachrur Rhozi, Taekwondoin Solo Juara Tiga DuniaFachrur Rhozi meraih medali perunggu dalam persaingan dengan atlet dari 62 negara di dunia.
Baca lebih lajut »