JPNN.com : Pantai Wirton kawasan Anyer, Banten, kembali memakan korban jiwa. Wisatawan hilang diterjang ombak besar.
jpnn.com, SERANG - Asyik berenang di Pantai Wirton kawasan Anyer , Kabupaten Serang , Banten, seorang wisatawan diterjang ombak besar hingga tenggelam dan menghilang pada Minggu sore.Korban bernama Zaki warga Perum Griya Asri Kramatwatu, Kabupaten Serang , tengah berenang di Pantai Wirton bersama tiga temannya, yaitu M. Faik Septian , Mulfi dan Rafka .
Baca Juga:Mereka saat berenang di Pantai Wirton kawasan Anyer, namun tiba-tiba diterjang ombak besar dan tiga temannya berhasil diselamatkan oleh petugas penjaga pesisir pantai atau Balawista setempat. "Namun, korban Zaki terseret ombak besar hingga tenggelam dan menghilang," kata Amrad di Pantai Anyer.
Saat ini, kata dia, tim Basarnas Banten tengah melakukan pencarian korban di sekitar pesisir pantai kawasan Anyer. Baca Juga:Tim SAR melakukan pencarian dengan dilengkapi palsar air berupa Perahu Karet, Motor Tempel dan 1 unit Drone Thermal untuk pemantauan via udara.
Anyer Wisatawan Basarnas Banten Serang
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kapolri Minta Jajaran Antisipasi Mobilitas Warga di Pantai AnyerKapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo meminta jajarannya untuk mengantisipasi lonjakan mobilitas warga di kawasan Pantai Anyer, Banten, pada masa libur Natal dan Tahun Baru. Ia menekankan pentingnya kesiapan pos-pos pelayanan terpadu untuk menghadapi potensi kunjungan warga dari dalam maupun luar provinsi. Kapolri juga meminta seluruh anggota Polri untuk tetap siap memberikan pelayanan jika terjadi ancaman bencana, dengan bekerja sama dengan TNI, Basarnas, BMKG, dan BNPB.
Baca lebih lajut »
Kapolri Ingatkan Jajaran Antisipasi Mobilitas Warga di Pantai AnyerKapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo mengingatkan jajarannya untuk mengantisipasi mobilitas warga di kawasan Pantai Anyer menjelang puncak akhir tahun. Ia menekankan pentingnya kesiapan pos-pos terpadu menghadapi potensi kunjungan masyarakat ke tempat wisata. Kapolri juga meminta anggota Polri bekerja sama dengan TNI, Basarnas, BMKG, dan BNPB untuk bersiap menghadapi fenomena cuaca di akhir tahun dan memastikan perayaan Natal dan Tahun Baru berjalan aman dan lancar.
Baca lebih lajut »
Polisi Siapkan One Way System dan Buka Tutup Arus untuk Antisipasi Kemacetan Wisatawan di AnyerLibur Tahun Baru 2025, Polisi siap memberlakukan one way system hingga buka tutup jalan untuk antisipasi kepadatan kendaraan wisatawan di Anyer dan Carita. Personel gabungan juga telah disiagakan untuk mengantisipasi lonjakan wisatawan dan membantu kelancaran lalu lintas.
Baca lebih lajut »
Korban Diterjang Ombak Saat Berenang di Pantai AnyerSeorang remaja bernama Zaki (15) terseret ombak dan hilang saat berenang di Pantai Wirton, Anyer, Banten. Tiga temannya berhasil diselamatkan petugas penjaga pantai. Tim Basarnas Banten melakukan pencarian menggunakan perahu karet, motor tempel, dan drone thermal.
Baca lebih lajut »
Wisatawan di Anyer Tenggelam Terseret OmbakSeorang wisatawan berusia 15 tahun bernama Zaki tenggelam dan hilang di Pantai Wirton Anyer, Banten, saat berenang bersama tiga temannya. Tiga temannya berhasil diselamatkan oleh petugas Balawista, namun Zaki terseret ombak besar dan menghilang. Tim SAR Banten terus melakukan pencarian.
Baca lebih lajut »
Gaet Wisatawan Lebih Banyak, Pantai Lovina Akan Dikembangkan dengan Konsep BerkelanjutanWakil Menteri Pariwisata Ni Luh Puspa, mengajak semua pihak terkait untuk berkolaborasi mengembangkan Pantai Lovina
Baca lebih lajut »