Tercatat ada 32 aset yang disita dengan nilai total ditaksir mencapai Rp 4,1 miliar.
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Sebanyak 12 Kantor Pelayanan Pajak di lingkungan Kantor Wilayah DJP Jawa Tengah II melakukan penyitaan serentak selama sepekan terhadap aset milik 30 wajib pajak. Sedangkan nilai tunggakan dari 30 wajib pajak tadi adalah sekitar Rp 8,9 miliar.
"Kegiatan pekan sita serentak ini dilaksanakan dalam rangka penegakan hukum di bidang perpajakan yang bertujuan untuk memberikan detterent effect dan juga edukasi kepada wajib pajak tentang hak DJP untuk melakukan penyitaan kepada para penunggak pajak," ujar Slamet dalam rilis yang diterima Republika, Rabu .
Selanjutnya, KPP Pratama Boyolali melakukan penyitaan atas dua rekening dengan saldo sebesar Rp 2,05 juta dapun KPP Pratama Karanganyar melakukan penyitaan atas empat unit mobil dan satu rekening dengan total nilai sebesar Rp 343,9 juta KPP Pratama Sukoharjo melakukan penyitaan atas satu unit mobil senilai Rp 65 juta, sedangkan KPP Pratama Klaten menyita satu kendaraan dan satu rekening dengan nilai Rp 320,05 juta.
Di wilayah eks karesidenan Banyumas, KPP Pratama Purwokerto berhasil menyita aset dua wajib pajak berupa satu unit kendaraan bermotor dan satu rekening dengan nilai Rp 62 juta. KPP Pratama Purbalingga mengamankan tiga aset wajib pajak berupa satu unit kendaraan bermotor, satu bidang tanah, satu rekening dengan nilai Rp 192,2 juta dan terakhir KPP Pratama Cilacap berhasil menyita dua rekening dengan saldo Rp 107,8 juta, serta sebuah kendaraan bermotor senilai Rp 6 juta.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
BBM di Negara Lain Sentuh Rp 32.000/Liter, Jokowi: Pertalite Rp 7.650Jokowi membandingkan harga BBM di luar negeri ada yang mencapai Rp 31-32 ribu per liternya, tapi di Indonesia, Pertalite saja masih di harga Rp 7.650 per liter.
Baca lebih lajut »
Sertijab Danyon 32 Kopassus, Letkol Inf Paulus Resmi Jabat Aspenmil di AmerikaLetkol Inf Paulus Pandjaitan resmi menyerahkan tongkat kepemimpinan kepada Mayor Inf Doni Fransisco pada Batalyon 32 Grup 3 Kopassus. Serah Terima Jabatan ini berlangsung...
Baca lebih lajut »
Apa Dalih Saddam Hussein Menginvasi Kuwait pada 32 Tahun Lalu?Tepat, 2 Agustus tahun 1990 atau 32 tahun silam. Irak menginvasi Kuwait yang diperintahkan Presiden Saddam Hussein.
Baca lebih lajut »
KPK Sita Aset Bupati Nonaktif Probolinggo Puput Bernilai Rp104,8 Miliar | merdeka.comAdapun aset-aset yang disita diantaranya berupa, tanah dan bangunan, emas, uang tunai, dan kendaraan bermotor.
Baca lebih lajut »
NIK Jadi NPWP Tak Jadikan Semua Rakyat Bayar Pajak, Kemenkeu: Hanya Sarana AdministrasiKementerian Keuangan memastikan integrasi nomor induk kependudukan (NIK) sebagai NPWP bukan untuk menjadikan seluruh masyarakat Indonesia sebagai wajib pajak harus membayar pajak.
Baca lebih lajut »