ASDP Imbau Masyarakat Pilih Reservasi Tiket Online via Ferizy, Guna Perlancar Layanan Nataru

Indonesia Berita Berita

ASDP Imbau Masyarakat Pilih Reservasi Tiket Online via Ferizy, Guna Perlancar Layanan Nataru
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 83%

ASDP mempersiapkan layanan Nataru yang akan melayani hingga 2,68 juta orang dan 688 ribu kendaraan di 10 lintasan di 12 cabang terpantau nasional.

Liputan6.com, Jakarta Sosialisasi ke pengguna jasa penyeberangan di lintas Merak-Bakauheni dan Ketapang-Gilimanuk masih terus dilakukan PT ASDP Indonesia Ferry . Untuk penyeberangan, para pengguna dapat melakukan reservasi tiket ferry secara online melalui aplikasi Ferizy atau website www.ferizy.com, mengingat waktu penyelenggaraan Angkutan Natal dan Tahun Baru 2023 dimulai pekan ini.

"Kami optimis dapat menghadirkan layanan prima pada periode Posko Terpadu Angkutan Penyeberangan Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 , yang berlangsung sejak 17 Desember 2022 hingga 4 Januari 2023 . Arus berangkat dari Pulau Jawa menuju Sumatera diprediksikan mulai ramai mengalir pada akhir pekan ini menyusul telah dimulainya libur semesteran anak sekolah," tutur Shelvy dalam kegiatan Media Gathering Nataru di Jakarta .

"ASDP sendiri memastikan telah mempersiapkan sejumlah hal baik peningkatan kapasitas sarana dan prasarana maupun strategi layanan pada periode Angkutan Nataru 2022/2023. Sebanyak 55 unit dermaga dan 61 unit kapal milik ASDP yang siap beroperasi," katanya. Sedangkan, jika operasi sangat padat, maka pola yang diterapkan adalah akan dilakukan percepatan layanan bongkar muat kapal , penambahan kuota, dan alternatif pelabuhan perbantuan. Sementara itu, ASDP juga akan menerapkan screening penumpang dengan memberikan stiker di sejumlah titik. Ini bertujuan agar kendaraan yang memang eligible dapat diarahkan menuju pelabuhan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Libur Nataru, Penumpang ASDP Indonesia Ferry Bisa Sentuh 2,68 Juta OrangLibur Nataru, Penumpang ASDP Indonesia Ferry Bisa Sentuh 2,68 Juta OrangDari 12 perlintasan ASDP Indonesia Ferry, pergerakan terbanyak pada Nataru kali ini berada di Pelabuhan Merak untuk lintasan Merak-Bakauheni mencapai 811.353 penumpang.
Baca lebih lajut »

Bersiap Jelang Nataru, ASDP Telah Raih Laba Rp533 MiliarBersiap Jelang Nataru, ASDP Telah Raih Laba Rp533 MiliarPT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat raihan laba sebesar Rp533 miliar sampai Oktober 2022, dengan pertumbuhan signifikan yakni sebesar 90 persen.
Baca lebih lajut »

Tak Ada Pembatasan Mobilitas Masyarakat saat Nataru tapi Tetap DikelolaTak Ada Pembatasan Mobilitas Masyarakat saat Nataru tapi Tetap DikelolaMenteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi menyampaikan pemerintah tidak akan membatasi pergerakan masyarakat pada penyelenggaraan Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 atau Nataru.
Baca lebih lajut »

Jelang Nataru 2023, Dua Tren Belanja Masyarakat Ini Diproyeksi Kembali MunculJelang Nataru 2023, Dua Tren Belanja Masyarakat Ini Diproyeksi Kembali MunculKonsumsi masyarakat menjelang akhir tahun ini dan pada 2023 diperkirakan akan kembali berfokus pada kebutuhan sekunder.
Baca lebih lajut »

96 Persen Masyarakat Pilih Libur Nataru di Dalam Negeri, Ini Destinasi Favoritnya96 Persen Masyarakat Pilih Libur Nataru di Dalam Negeri, Ini Destinasi FavoritnyaSebanyak 96 persen masyarakat memilih untuk menikmati liburan di dalam negeri pada akhir tahun ini, dengan Bali yang menjadi destinasi favorit.
Baca lebih lajut »

Kemenhub: KA Makassar–Parepare Siap Layani Libur NataruKemenhub: KA Makassar–Parepare Siap Layani Libur NataruKemenhub menuturkan operasional KA Makassar–Parepare siap untuk menyambut mobilitas masyarakat jelang libur Nataru.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 12:27:07