Seorang pejabat tinggi AS dan berperan dalam kebijakan pemerintahan Trump atas China mencoba berkomunikasi langsung dengan rakyat China dalam rangka mengungkapkan keprihatinan AS sehubungan penanganan
Deputi Penasihat Keamanan Nasional AS, Matt Pottinger, berbicara dalam bahasa Mandarin, Senin . Dia mengatakan, partai komunis yang berkuasa terancam sebuah imbas balik populer kalau Beijing tidak melonggarkan kendali atas kebebasan berbicara.
“Ketika aksi-aksi kecil yang berani ditumpas oleh pemerintah, maka aksi keberanian yang lebih besar akan menyusul,” kata Pottinger dalam sebuah webinar yang diselenggarakan olehPeringatan ini datang pada saat China memperingati ulang tahun ke-101 dari Gerakan Empat Mei, sebuah protes budaya dan politik yang kemudian melapangkan jalan bagi China untuk memodernisasi.
Sejak merebaknya wabah virus corona di China, penguasa memberangus para pengkritik yang membeberkan sejumlah kekurangan dari upaya pemerintah menangani wabah. Para dokter China, termasuk dr. Lie Wenliang yang memberi peringatan dini sebelum terkena virus corona, dikenakan hukuman. Lainnya, termasuk jurnalis dari kalangan warga China seperti Chen Qiushi, Fang Bin, dan Li Zehua, yang mengecam pemerintah dan menyebut pemerintah salah urus krisis tiba-tiba menghilang.
“Ketika sekelompok kecil orang berkedudukan menjadi terkucil dan mementingkan diri sendiri, populisme akan menarik mereka atau menggulingkan mereka.Ini adalah energi kinetik. Hal ini memicu keputusan Brexit pada 2015, dan pemilihan Presiden Trump pada 2016,” imbuh Pottinger.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tahan Buku di Kepala, Trik Sekolah China Cegah Rabun Jauh MuridnyaPara guru berinisiatif melakukan cara ini karena beberapa murid mengalami rabun jauh akibat posisi duduk yang salah.
Baca lebih lajut »
China Uji Coba Mata Uang Digital di Bulan IniMata uang digital ini sangat tepat sebagai masa depan untuk keuangan, pembayaran, tata kelola bisnis dan sosial. Ini adalah...
Baca lebih lajut »
Tolak 500 TKA China, KSPI: Kemenaker Langgar UU Ketenagakerjaan!Presiden KSPI Said Iqbal menilai pihak Kemenaker telah melanggar UU tentang Ketenagakerjaan dengan mendahului TKA untuk bekerja dibandingkan orang Indonesia. TKAChina
Baca lebih lajut »
KSPI: Rencana Masuknya 500 TKA China Menyalahi Aturan Jokowi |Republika OnlineSaat pandemi seperti sekarang ini, orang asing tidak boleh masuk ke Indonesia.
Baca lebih lajut »
Wali Kota Kendari Tutup Pintu bagi 500 TKA China: Kami Jaga Perasaan Warga'Kami Pemerintah Kota Kendari insyaallah solid dan didukung oleh seluruh masyarakat untuk menutup pintu gerbang Kota Kendari untuk kunjungan TKA.' TKAChina
Baca lebih lajut »