Pemerintah Amerika Serikat pada Senin (20/5) waktu setempat melonggarkan sejumlah larangan dagang untuk Huawei demi pengurangan dampak ke konsumen ...
Jakarta - Pemerintah Amerika Serikat pada Senin waktu setempat melonggarkan sejumlah larangan dagang untuk Huawei demi pengurangan dampak ke konsumen perusahaan tersebut.
Departemen Perdagangan AS, seperti dilaporkan Reuters, akan mengizinkan Huawei Technologies Co Ltd membeli barang-barang buatan Amerika untuk memelihara jaringan yang sudah ada dan pembaruan perangkat lunak ponsel Huawei yang sudah beredar. Namun, Huawei dilarang membeli komponen dari Amerika untuk memproduksi barang baru tanpa izin. Kelonggaran itu bertujuan untuk memberikan kesempatan bagi penyedia telekomunikasi yang memakai perangkat Huawei membuat pengaturan baru.Kebijakan itu juga membawa perubahan pada rantai pasokan Huawei yang mungkin memiliki konsekuensi bagi pelanggan Huawei.
Departemen Perdagangan AS menyatakan akan mengevaluasi apakah akan memperpanjang dispensasi lebih dari 90 hari.Huawei masuk ke daftar hitam pemerintah AS bersama 68 perusahaan lainnya. Mereka hampir tidak mungkin membeli produk-produk buatan AS.Baca juga: Huawei janjikan pembaruan keamanan seluler selepas penangguhan GooglePenerjemah: Natisha Andarningtyas
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pendiri Huawei Tanggapi Larangan AmerikaPendiri Huawei Ren Zhengfei mengatakan pertumbuhan perusahaan bakal melambat karena batasan dari pemerintah Amerika.
Baca lebih lajut »
Google Patuhi Sanksi Pemerintah AS, Nasib Ponsel Huawei DipertanyakanPascamasuk dalam daftar Entitas Departemen Perdagangan Amerika Serikat, nasib smartphone berbasis Android Huawei dipertanyakan....
Baca lebih lajut »
Amerika Beri Kelonggaran terhadap Huawei, Apa Sebab?Pemerintah Amerika Serikat atau AS melonggarkan tindak kerasnya terhadap Huawei Technologies.
Baca lebih lajut »
Huawei di-Blacklist Amerika, Pendirinya Angkat BicaraTerkait alasan keamanan, Huawei dimasukkan ke daftar hitam perdagangan oleh pemerintah Amerika Serikat. Pendiri perusahaan asal China ini pun angkat bicara.
Baca lebih lajut »
Di Tengah Tentangan Amerika, Huawei Tegaskan Tak akan Terlibat Kegiatan Mata-MataSambil antisipasi terus meningkat tentang peluncuran sistem telekomunikasi canggih 5G, masalah keamanan dunia maya menjadi topik hangat. Pemerintah Amerika telah melancarkan usaha besar-besaran untuk
Baca lebih lajut »
Google Setop Bisnis dengan Huawei Usai Daftar Hitam TrumpAlphabet mulai menangguhkan beberapa bisnis dengan Huawei karena daftar hitam perusahaan China di Amerika Serikat.
Baca lebih lajut »
Huwaei Peringatkan AS Terkait Pelarangan Teknologi 5GSehari setelah Amerika melarang perusahaan telekomunikasi raksasa China, Huawei, membangun jejaring 5G di Amerika, perusahaan itu memperingatkan pelarangan itu akan merugikan pekerja Amerika. “Kebij
Baca lebih lajut »
Huawei Ingin Atasi Kekhawatiran Soal Keamanan 5GPara pejabat Amerika efektif melarang perusahaan raksasa telekomunikasi China, Huawei, untuk membangun jaringan seluler generasi mendatang 5G di Amerika Serikat dan memperingatkan negara-negara lain m
Baca lebih lajut »
Kemarin, nasib ponsel Huawei hingga wahana baru di Jakarta FairGoogle memutuskan kerja sama dengan Huawei karena produsen ponsel tersebut masuk ke daftar hitam pemerintah Amerika Serikat.\r\n\r\nJakarta Fair menyediakan ...
Baca lebih lajut »
Google Cabut Lisensi Android Smartphone HuaweiPerang dagang antara pemerintah AS dan China berbuntut panjang. Smartphone Huawei dilarang menggunakan Play Store, Gmail, Google Maps, dan YouTube.
Baca lebih lajut »