AS menilai Partai Komunis China kelola kota Hong Kong bak kota dikelola Komunis.
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Menteri Luar Negeri AS Mike Pompeo pada Senin mengecam China atas penangkapan taipan media Hong Kong, Jimmy Lai. Mike Pompeo mengatakan Jimmy Lai sebagai seorang"patriot,".
Pompeo mengatakan bahwa Amerika Serikat akan mengambil tindakan untuk memastikan bahwa Washington memperlakukan Hong Kong sebagai perpanjangan dari China. Langkah ini diambil setelah Beijing mengesahkan undang-undang keamanan nasional baru pada Juni yang mendorong Paman Sam untuk mengakhiri status khusus wilayah tersebut.
"Tapi yang bisa kami yakini, dan Presiden Trump telah mengatakan, sejauh Partai Komunis China memperlakukan Hong Kong hanya sebagai kota yang dikelola komunis, Amerika Serikat akan melakukan hal yang sama," tambahnya. Penangkapan Lai terjadi di tengah tindakan keras Beijing terhadap oposisi pro-demokrasi di kota itu. Hal ini memicu kekhawatiran tentang media dan kebebasan yang dijanjikan lainnya untuk Hong Kong ketika kembali ke China pada 1997.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
China Disebut Hendak Ubah Taiwan Jadi 'Hong Kong Kedua'Menlu Josep Wu mengatakan China tengah berupaya mengubah Taiwan menjadi Hong Kong kedua karena selama ini kerap menganggap sebagai wilayah mereka.
Baca lebih lajut »
Hong Kong Diusik, China Balas Sanksi Anggota Kongres ASPemerintah China menjatuhkan sanksi kepada enam anggota Kongres AS karena ikut campur dalam masalah Hong Kong.
Baca lebih lajut »
China Dituding Ingin Membuat Taiwan Seperti Hong KongMenteri Luar Negeri Taiwan Joseph Wu mengatakan bahwa China sedang mencoba mengubah Taiwan yang demokratis menjadi Hong Kong lainnya. Apa katanya? China Taiwan
Baca lebih lajut »
Menlu Wu: China Ingin Ubah Taiwan Seperti Hong Kong |Republika OnlineChina mengusulkan model otonomi satu negara, dua sistem ke Taiwan.
Baca lebih lajut »
Aksi Balasan Terkait Hong Kong, China Beri Sanksi 11 Pejabat ASChina memberikan sanksi kepada 11 orang Amerika Serikat (AS), termasuk Senator Marco Rubio dan Ted Cruz sebagai balasan atas tindakan serupa AS.
Baca lebih lajut »
China Sebut Taipan Pro-Demokrasi Hong Kong sebagai BahayaChina mendukung penangkapan taipan media pro-demokrasi Hong Kong, Jimmy Lai yang dianggap bisa membahayakan keamanan nasional dan harus disingkirkan.
Baca lebih lajut »