Seorang pejabat Gedung Putih mengatakan, Sabtu (9/9), bahwa kesepakatan multinasional pembangunan jalan kereta api dan sejumlah pelabuhan yang akan menghubungkan Timur Tengah dan Asia Selatan akan diumumkan pada konferensi tingkat tinggi (KTT) G20 di New Delhi, India. Perjanjian itu diumumkan...
Seorang pejabat Gedung Putih mengatakan, Sabtu , bahwa kesepakatan multinasional pembangunan jalan kereta api dan sejumlah pelabuhan yang akan menghubungkan Timur Tengah dan Asia Selatan akan diumumkan pada konferensi tingkat tinggi G20 di New Delhi, India.
Kesepakatan itu akan bermanfaat bagi negara-negara berpenghasilan rendah dan menengah di kawasan itu. Selain itu juga memungkin peran penting bagi Timur Tengah pada perdagangan global, kata Jon Finer, wakil penasihat keamanan nasional AS, kepada para wartawan di pertemuan puncak blok itu di New Delhi.Kesepakatan itu akan menghubungkan negara-negara Timur Tengah dengan kereta api dan menghubung mereka ke India melalui pelabuhan.
“Menghubungan wilayah-wilayah kunci tersebut, kami pikir, adalah kesempatan besar,” kata Finer. Belum ada perincian mengenai nilai kesepakatan itu.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
KTT ASEAN 2023 Usai, Jokowi Berangkat ke India untuk Hadiri KTT G20KTT G20 2023 yang dijadwalkan berlangsung pada 9-10 September 2023 akan berlangsung di New Delhi, India.
Baca lebih lajut »
Sandiaga Prediksi Dampak Ekonomi KTT ASEAN di Jakarta Setara KTT G20 BaliSandiaga mengulas KTT G20 memberikan dampak terhadap perekonomian nasional mencapai US$ 533 juta dolar AS atau Rp 7,4 triliun.
Baca lebih lajut »
Indonesia bawa komitmen stabilitas dan perdamaian dalam KTT G20 IndiaPresiden RI Joko Widodo menyatakan bahwa pemerintah Indonesia membawa komitmen stabilitas dan perdamaian sebagai komitmen yang akan disuarakan dalam ...
Baca lebih lajut »
Sebagai Tuan Rumah KTT G20, India Usulkan Aliansi Biofuel Global untuk Dukung Transisi EnergiIndia, yang saat ini menjabat sebagai presiden Kelompok 20 negara-negara industri dan berkembang (G20), telah mengusulkan aliansi biofuel (bahan bakar hayati) global untuk mempercepat pengembangan bahan bakar berkelanjutan dengan tujuan mendukung transisi energi global. Usulan pembentukan...
Baca lebih lajut »
VIDEO: India Pasang Spanduk Monyet Demi Kelancaran KTT G20Pemerintah India pasang spanduk bergambar monyet untuk usir monyet liar di New Delhi, India demi kelancaran KTT G20.
Baca lebih lajut »